Buko Pandan

Dipos pada March 7, 2022

Buko Pandan

Anda sedang mencari inspirasi resep Buko Pandan yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Buko Pandan yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Buko Pandan, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Buko Pandan enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Buko Pandan adalah 10 cup. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Buko Pandan diperkirakan sekitar 30 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Buko Pandan sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Buko Pandan memakai 9 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Karna aku hobi jualan dessert, jd aku cari tau makanan apa yg lagi hits tapi mudah di buat... Hehee, so langsung aja yaa....

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Buko Pandan:

  1. 2 bungkus Agar-agar Plain
  2. Pasta Pandan dan Pewarna makanan Hijau
  3. 100 gr Sagu Mutiara metode 5-30-7
  4. 2 kaleng) Susu evaporasi, merk nya boleh apa aja ya
  5. 1 kaleng SKM
  6. 1 kg Nata de coco
  7. 50gr Biji selasih
  8. Air untuk membuat Agar-agar dan Sagu Mutiara
  9. secukupnya Keju

Langkah-langkah untuk membuat Buko Pandan

1
Masak agar-agar Plain dengan air 1800ml lalu tambahkan setengah sendok teh pasta pandan aduk hingga matang
2
Rebus sagu mutiara dengan 1liter air, gunakan metode 5-30-7 yaa.. agar hemat gas 🤭 jika sudah selesai tiriskan sagu mutiara di air dingin agar tidak lengket
3
Jika kedua bahan sudah siap.. masukan dulu agar-agar ke dalam kulkas agar lebih set. Sagu mutiara bisa di suhu ruang saja
4
Sambil menunggu agar nya set, siapkan wadah masukan susu evaporasi dan SKM di aduk hingga rata. Lalu masukan pasta pandan setengah sendok teh, jika warna kurang menyala tambahkan pewarna hijau.
5
Lalu potong dadu agar-agar, masukan ke dalam wadah yg sudah tercampur susu.. masukan sagu mutiara dan nata decoco tanpa air nya ya..
6
Aduk bahan hingga rata.. lalu tuang dalam cup. Yeay! Buko Pandan ala Dapur Tiara siap di hidangkan. Good luck to trying💪🤗
Buko Pandan - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

253. Puding Kopi Lumut

253. Puding Kopi Lumut

Ikutan Posbar Kopi Kekinian, bebikinanlah puding kopi lumut. Yuk dicoba😀 #PekanPosbar#KopiKekinian

Es Santan Jelly Cincau

Es Santan Jelly Cincau

Assalamu'alaikum selamat malam... Last minute dah... yg penting ikutan... setoran pertama ding xixixi... moga istiqomah dah ampe perjuangan terakhir hehe #CookpadCommunity_Sumbar #PejuangGoldenBatikApron

Triple chocolate mini dessert box

Triple chocolate mini dessert box

Assalamualaikum Haii semua.. Kali ini Mommika bikin TRIPLE CHOCOLATE mini dessert box 🍫🍫🍫🤩😋 rasanya enak dan nyoklattt banget😋dikemas dengan kemasan mini supaya bisa dijual dengan harga yg lebih ekonomis, tapi soal rasa tetap enakkk😊 Saya menggunakan cup thinwall uk 250ml dan mendapatkan 10pcs dessert Check tutorial lengkapnya di channel youtube Mommika Kitchen 😍

Es Kopi Alpukat Gula Aren

Es Kopi Alpukat Gula Aren

Minggu, 16 januari 2022 Bismilah Banyak beseliweran dalgona alpukat kopi, jadi tergoda untuk buat juga, tapi kali ini saya tambahkan gula aren, karena saya pikir gula aren baik ketemu alpukat ataupun kopi, rasanya nyambung, so this is it Setoran mepet untuk #PekanPosbar #KopiKekinian #TiketGoldenBatikApron #Cookpadcommunity_palembang #Cookpadcommunity_id #berbagiinspirasi #masakitusaya #cookpadindonesia #Temansetiapmomen #stayathome #dirumahaja #kedapuraja

2 gelas
Marie Ginger Coffee Instant Jelly (Agar Kopi Jahe Biskuit)

Marie Ginger Coffee Instant Jelly (Agar Kopi Jahe Biskuit)

Awalnya ada sisa Kopi Instant yang ga mau diminum langsung nih, ada juga Nutrijelly 2 bungkus dan Marie Roma 1bungkus. Jadi dikreasikan aja deh. Kebetulan Cookpad ada Petisi Batik Apron mau ikutan deh, sayang nya pasti kena eliminasi karena saat masak lupa foto. Cuma hasilnya aja yang difoto.

8 - 10 orang
90 menit
239. Es Lemon Tea

239. Es Lemon Tea

Assalamualaikum Bu Ibu... Bikin yang seger-seger ah kali ini... Dapat giliran Cooksnap dari Teteh @Letta_letta 😍💃 event posbar Semarak .... 🤗🥰 Asli ini seger... Lemon aku campur sama jeruk peras... 🍹 Oh yaa.. Gulanya gak banyak-banyak... Ceritanya diet nih 🤭 #PejuangGoldenBatikApron #Week_5 #CookpadCommunityIndonesia #GA_CooksnapMarleta #Semarak_GACooksnapMarleta #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Bogor

Puding susu strawbery selasih

Puding susu strawbery selasih

Ada pesanan kue pukis,donat,,minta psen puding jg Ya udh cusss bikin,,alhamdulillah,, #snackbox

-+100 cup
Es kuwut khas bali

Es kuwut khas bali

Es kuwut adalah minuman khas bali yg berbahan dasar kuwut=kelapa muda,dg perpaduan air kelapa dan lemon,rasanya asam dan manis seger,tp dari berbagai daerah es ini bisa di modifikasi dg bahan tambahan lain,seperti buah"an seperti melon,timun dg selasih agar tampil lbh cantik,bisa juga dg kelapa muda kw yg terbuat dr agar"...sesuai selera masing" saja ya Dan disini saya buat es kuwut dg resepnya mb @IsnawatiSukendar dg kuah gula jawa Hastag : #ArisanCooksnap3C_Isnawati #CookingCommunityClass #CookpadCommunity_Solo #SalamKompakSelalu #pejuanggoldenbatikapron #emaknusantarakreatif #wongsolomasak Resep asli disini ya moms👇 https://cookpad.com/id/r/15592540

Es jeruk peras

Es jeruk peras

Mengawali tahun baru nih,..... harus rajin lagi nih buat menu baru dan harus lebih semangat lagi dalam memasak dan membuat resep tentunya... . #TiketGoldenBatikApron #Cookpadcommunity_karawang

1 gelas
5 menit
Kolak Candil Ubi ungu

Kolak Candil Ubi ungu

#PejuangGoldenBatikApron Week -2

8 porsi
60 menit
Puding roti pandan

Puding roti pandan

Jadi guys aku suka puding cuma belum pernah bikin, nah kali ini mumpung lagi rajin, jadi aku mau coba bikin puding roti pandan kesukaanku, dari pada harus PO beli terus ke temen mending skg bikin sendiri. Lets ... chek this out!!!

15 orang
1 jam kurang
Es Gabus Rainbow

Es Gabus Rainbow

#TiketGoldenBatikApron

Krepes Simple

Krepes Simple

15 pcs
1 jam
Laker / Crispy Crapes Kopi

Laker / Crispy Crapes Kopi

Pengen banget makan yang renyah san maniss... kepikiran crapes tp dipaduin dengan capucino wanginya semerbak banget kebetulan minggu ini ada posbar kreasi olahan kopi pas banget dapett enak dan bisa posting bareng..🥰 Sedikit cerita aku buat crapes ini 2 kali resep karna resep pertama kebanyakan air tp emng tricky buatnya yang pasti sebelum adonan dituang sebaiknya teflon atau pan maker dioles minyak sebelum adonan dimasak... Source : @djanara567 #olahankopiwongkito #cookpadcommunity_palembang #resepwongkito #olahankopi #tiketgoldenbatikapron

10 pcs
30 menit
Oreo Puding Cake simpel

Oreo Puding Cake simpel

Puding cake simpel, buatnya cepet, bahan ada semua di indomaret anak kos wajib coba sih

30 menit
Es Pisang Ijo

Es Pisang Ijo

Kemarin dapat pisang dari teman...karena lagi bulan puasa biasa orang bikin kolak atau klo praktis tinggal goreng aja..tapi pengen yang sedikit menantang dan penasaran bikin es pisang ijo..sebenarnya gampang cuman agak ribet dikit tapi saya malah suka hehehe

224. Es Kopi Susu Cincau

224. Es Kopi Susu Cincau

Bismillah...Team Mepet mau setor posbar duluuu....hehe Alhamdulillah kesampaian juga bikin Kopi Susu Cincau ini. Sekalian setor hasil belajar di Kelas Inspirasi Kopi Rumahan Ala Cafe bersama mba @melyni. Seru banget kelasnya, jadi nambah ilmu perkopian. Di rumah biasa minum kopi yang less sugar bahkan kalo saya biasanya minum yang no sugar. So, kali ini cooksnap Kopi Susu resepnya mba Melyni tanpa simple sirup, jadi manisnya hanya dari susu cair (low fat) trus ditambahkan serutan cincau buat pekan posbar Tim Kopi Susu Cincau. Enaaak😍 Source: @melyni #KelasInspirasi_Kopi #MeolahCaruan_Kopi #TimKopiSusuCincau #PekanPosbar #KopiKekinian #KulaEtamCoCok #CookpadCommunity_Kaltim #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Bontang

1 gelas
Puding Kopi

Puding Kopi

Cooksnap resep sendiri, tapi kali ini dimodifikasi. Bahan tambahannya diganti dengan kopi, sesuai dengan tugas #CookpadCommunity_Depok yaitu *cooksnap resep makanan/minuman/camilan berbahan dasar kopi* #CSDepok_SerbaKopi #PekanPosbar #KopiKeninian #resepkue_siswatyelfin Resep asli https://cookpad.com/id/resep/3929232?invite_token=1pz9OH (Bahan Puding Cokelat)

Puding Jeruk🍊

Puding Jeruk🍊

4orang
1jam