Oreo Dessert Box

Dipos pada April 7, 2022

Oreo Dessert Box

Anda sedang mencari inspirasi resep Oreo Dessert Box yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Oreo Dessert Box yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Oreo Dessert Box, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Oreo Dessert Box enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Oreo Dessert Box adalah 2 box. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Oreo Dessert Box diperkirakan sekitar 30 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Oreo Dessert Box sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Oreo Dessert Box memakai 16 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bismillah, ceritanya, lagi pengen nge-recook resep kue atau cemilan, tapi yang simpel², jadilah nyari dessert box. Baru pertama kali bikin dan nyobain dessert box ini, saya pakai resep dari mba @Vivi Susanty, tapi ada saya modif sedikit aja kok, susu uht saya ganti pakai skm, karena salah beli. Oke, langsung aja praktek, suka suka aja juga bisa, oreo diganti regal, atau yang lain. Salam recook.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Oreo Dessert Box:

  1. Lapisan dasar:
  2. 2 bks oreo, (pisahkan biskuit dan krimnya, hancurkan)
  3. 6 sdt margarin
  4. Lapisan kedua:
  5. 500 ml susu cair
  6. 2 sdt agar agar bubuk
  7. 2 sdm maizena
  8. 2 sdm gula pasir
  9. 500 gr keju parut (boleh dikurangi sesuai selera)
  10. Krim oreo
  11. 6 keping oreo, potong kecil-kecil
  12. Lapisan ketiga:
  13. 500 ml susu cair
  14. 3 sdm maizena
  15. 2 sdm minyak sayur
  16. 500 gr dcc

Langkah-langkah untuk membuat Oreo Dessert Box

1
Siapkan bahan-bahannya, hancurkan oreo, lalu cairkan margarin, campur rata. Lalu taruh di boxnya. Nb: tadi sepertinya punya saya kurang margarinnya, jadinya ga terlalu padat oreonya.
Oreo Dessert Box - Step 1
Oreo Dessert Box - Step 1
Oreo Dessert Box - Step 1
2
Lapisan kedua, campur semua bahan di atas, lalu masak dengan api kecil sampai meletup-letup, matikan api, lalu masukkan remahan oreo, lalu tuang di atas lapisan pertama. Nb: saya pakai keju yang warnanya kuning, jadi adonannya warnanya ga putih.
Oreo Dessert Box - Step 2
3
Lalu lapisan ketiga, campur semua bahan kecuali dcc, masak sampai meletup-letup (ingat, api kecil ya), lalu masukkan dcc yang sudah dipotong potong, aduk sampai tercampur semua.
Oreo Dessert Box - Step 3
4
Tunggu hingga lapisan kedua agak mengeras atasnya, lalu tuang lapisan ketiga dengan sendok satu persatu dengan hati hati, kalau enggak nanti bisa hancur lapisan kedua tadi, (maaf ga ada fotonya) #senyum.
5
Lalu biarkan hingga dingin baru masukkan ke kulkas.
6
Jika sudah dingin, siap disajikan.. Yummy..
Oreo Dessert Box - Step 6
7
Mantul, mantul, mantul.. hehe.. Selamat mencoba, gampang kok bikinnya. Salam recook.
Oreo Dessert Box - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Es Buah Hongkong (Ximilu)

Es Buah Hongkong (Ximilu)

3 Porsi
15 Menit
Japanese pancake

Japanese pancake

Pernah buat japanese pancake tapi gagal ga ? Kalo iya bararti sama dong kita :) Tapi tenang aku punya tips2nya supaya japanese pancake kamu bisa emesh2 soft gitu Jadi penting banget untuk kamu memperhatikan kebersihan wadah dan mixer dari minyak2an ato masi ada bekas air di wadah ato mixer kamu . Itu yang nyebapin adonan putih telur kamu ga berbusa kaku :) Oiya resep ini aku dapet dari youtube chanel dr michael lim dan indy assa Untuk resep aku pake resep ka indy assa dan untuk teknik aku pake michael lim Yuk coba !

1 - 2 oranh
30 menit
297. Kolak pisang santan susu

297. Kolak pisang santan susu

Bismillaah.. agak telat posting, semalem jam 11 udah lagi ngetik sambil tiduran.. akhirnya ketiduran beneran.. maap ya mbak hanya ini yg baru aku cooksnap sbg rasa terima kasihku padamu duhai leader kombesku🌹 sukses sehat selalu ya mbak @reeneeJulia dan terus menginspirasi buat semua... Source : @reeneeJulia #Terimakasih_TimKomBes #CookpadCommunity_Bekasi

2-4 orang
20-30menit
Ice choco banana

Ice choco banana

Berawal dari liat minuman ala korea tapi di kulkas adanya hanya pisang dan cokelat jadilah ice choco banana heehee. Ala cafe gitu .

1 porsi
10 menit
Puding roti tawar

Puding roti tawar

Bikin puding itu jauh lebih mudah dibandingkan membuat cake atau bolu. Tapi puding enaknya domakan saat cuaca kemarau. Apalagi abis dimasukin kulkas, dinikmati siang hari. Itu rasanya kalau es sirup, lewattt...apalagi ada tambahan roti tawar. Makan sepotong puding, perut sudah kenyang. Yuk cari tahu caranya.

satu loyang
1 jam
Puding roti pisang kukus

Puding roti pisang kukus

Sekali kali sarapan ginian enak juga ya buuund. Dulu sebelum married, bikin apa apa tu sering gagalnya, sekarang apa yang dibikin enak semua, seakan akan jago banget padahal mah udah melewati berbagai kegagalan 😂 Mungkin ini yang namanya kekuatan cinta 😂🤐

2-3 orang
25 menit
Puding Alpukat Coklat Oreo

Puding Alpukat Coklat Oreo

18 cangkir
60 menit
Es Kelapa Muda Selasih

Es Kelapa Muda Selasih

Ini cooksnap untuk Mbak @DianaN_17, diminumnya di siang hari yg terik dan gerah, rasanyaaa nyeeessss.. Segernya dapet, manisnya pas, trus tekstur daging kelapanya juga gak langsung ngilang dalam sekali kunyahan karena saya beli kelamudnya yg berdaging tebal.. Pokoknya endeus surendeus.. #Cookies_DianaNurjanah #CookpadCommunity_Tangerang #Cocomtang_Post

4 orang
30 menit
Puding Lapis Pepaya

Puding Lapis Pepaya

Paling sebel beli pepaya tapi msh blm merah bgt. Ini mah pasti ujung"nya gak dimakan. Akhirnya ngubek cookpad. Nemu donk resep puding lapis pepaya di cookpadnya mba @rachmawaty1975. Makasih mba resepnyaaa. Akhirnya ludes deh pepayaku. Alhamdulilah yummy bgt pudingnya. Cuma aku blm bs bikin secantik mba rahma. Susah euy buahnya jalan" trs aku gk sabaran jd ada lapisan yg blm beku sdh aku tumpuk jd tembus deh. Next aku coba lagi. Kata anakku pakai kiwi mah. Hihihi... boleh jg nih idenya. #cookpadcommunity_bogor #pekanposbar #olahananekabuah #combongabibita_olahanbuah

Strawberry Panna Cotta

Strawberry Panna Cotta

Instagram: steffibelvina Tiktok: steffibelvina Untuk topping : Hanya 2bh strawberry potong kecil2, tambahkan 1sdt gula pasir, masak diatas kompor dengan api kecil sampai menjadi selai #reseppannacotta #pannacotta #strawberrypannacotta

Puding Energen Kurma

Puding Energen Kurma

Kurang suka minum energen kurma yg diseduh, jadi dibikin kue aja. Udah pernah dibikin bolu, jadi kali ini dibikin puding aja. Enak dan ga pake ribet 😁 Source : Andriana Puspita

Es Buah Mandi Susu ala Dapur Rumah😋

Es Buah Mandi Susu ala Dapur Rumah😋

Panas2 siang hari, bikin pengen yang seger2. Dengan menggunakan buah2an yg tidak harus mahal pun jadi. Mandi susu karena memang es buah ini pada dasarnya buah segar yang diberi kuah simpel sirup ditambah dengan susu. Karena anak2 sangat suka dengan es buah yg milky banget. #PestaBuah #CookpaderDepok_Community #Kuliner_Depok #Jajanan_Depok

8 orang
30 menit
Puding buah jeruk🍊

Puding buah jeruk🍊

Memang dari fotonya tidak menarik, tapi rasanya 👍👍👍👍

Pudding Labu Kuning

Pudding Labu Kuning

Di kasih labu kuning sama Kaka. Belum terlalu tua,tp tidak bisa di bilang muda lagi. Kebetulan dirmh lagi pada ngumpul kakak beradik dan para ponakan tersayang. Jadi labu kuningnya di bikin puding aja,lumayan buat temen ngeteh😊. 1 resep ini jadi 2 loyang.

Puding Coklat ala KFC

Puding Coklat ala KFC

Pernah cobain puding Coklat di KaeFCi belum? Taste nya beda banget ya sama puding Coklat di luaran. Saya coba utak atik sendiri berdasarkan pengalaman lidah saya menikmati nya. Alhamdulillah,, dapat yang sesuai dan mendekati puding KaeFCi. Nyoklat banget, legit-manis tapi endak eneg. Approved by kiddos. Oke,, bikin 20cup habis dalam sekejap 🤣 Pokoknya setiap bikin puding ini, pasti jadi favorit. Selamat mencoba 💕

20cup 35ml
Es Melon Lemon

Es Melon Lemon

Contek kesegeran yg hakiki dr resep @badoci1888 🤗🙏🏾 Segeeerrrrr nya sampai kehatiiii 🤪🤤😍 Kebeneran dpt melon kingshow nya dr panenan temen ku ossy 🤗🙏🏾 pas bgt ma tema cookpad pekan ini 🥰 #CookpadCommunity_Bogor #ComboNgabibita_OlahanBuah #PekanPosbar #OlahanAnekaBuah

Pudding Roti Kukus

Pudding Roti Kukus

Ntah namanya apa, suami minta sarapan roti manis. Daripada isi selai aja kepikiran bikin roti ini biar lembut buat pagi2

4 orang
20 menit
Crepes Teflon (Buatan Sarah)

Crepes Teflon (Buatan Sarah)

MaasyaAlloh, Kreatif adekku buat crepes diteflon,enak banget lagi.MasyaAlloh.Apalagi dia ngisi keju ama selai coklatnya melimpah,ckckck.Resep ini cooksnap resep mbak @yuyunS Makasih. mbak @yuyunS resepnya enak lho. #KulaEtamCocok #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Bontang #CookpadCommunity_Borneo #BelajarBarengCookpad #DutaRecookBeraksi #DutaRecookKaltim #TetapKenyangTanpaNasi