Es Yakult bunga Telang

Dipos pada March 22, 2022

Es Yakult bunga Telang

Anda sedang mencari inspirasi resep Es Yakult bunga Telang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Es Yakult bunga Telang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Es Yakult bunga Telang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Es Yakult bunga Telang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Es Yakult bunga Telang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Es Yakult bunga Telang memakai 6 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Cuaca panaasss,harus disegarkan dengan minuman segar.. Terima kasih resepnya mba @atidewdew #CookpadCommunity_Jakarta #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Es Yakult bunga Telang:

  1. 15-20 buah telang kering
  2. 300 ml air
  3. 1 botol yakult
  4. 1 sdm selasih (rendam)
  5. 1 sdm air lemon
  6. Secukupnya es batu

Langkah-langkah untuk membuat Es Yakult bunga Telang

1
Rebus bunga telang dengan 300ml air sampai mendidih. Dinginkan
Es Yakult bunga Telang - Step 1
2
Tuang 1 botol yakult, beries batu secukupnya
Es Yakult bunga Telang - Step 2
3
Tuang air bunga telang yg sudh diberi air lemon, tambahkan selasih. Selesai
Es Yakult bunga Telang - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Pudding Buah Chia Seed

Pudding Buah Chia Seed

Biasanya aku siapkan malam hari, jadi besok paginya bisa untuk sarapan 🥰

1 orang
15 menit
Homemade strawberry ice cream

Homemade strawberry ice cream

Punya whip cream sampai hampir expired dan punya stok strawberry di freezer , jadilah ice cream . Mudah membuatnya , padahal biasanya kalau bikin ice cream menggunakan ice maker . Rasanya creamy ada kreces kreces dari buah strawberry kasar . Seger untuk takjil berbuka puasa kebetulan lagi tidak turun hujan jadi cucok meong 🐿️ Source : @frielinggasit #CookpadCommunity_Bandung #kemauandankemampuan

4 porsi
30 menit
Seasonal Chocolate Pudding

Seasonal Chocolate Pudding

#IdeMasakku

3 Jam
Earl Grey Panna Cotta!

Earl Grey Panna Cotta!

Source: Feby Kusuma #CookpadCommunity_Depok #EarlGreyPannacotta

Manggo sticky rice

Manggo sticky rice

Source: @Riya_Reeya Resep asli 👇 https://cookpad.com/id/resep/14037175?invite_token=ksu5qR #CookpadCommunity_Palembang #CookpadIndonesia #ResepHellenHandru #ResepWongKito #ArisanWongKito_RiyaMalikha

Kolak siwalan pisang

Kolak siwalan pisang

5 porsi
1 menit
Es Mambo Kulit Buah Naga

Es Mambo Kulit Buah Naga

Biasanya kalo makan buah naga langsung berrrr.. buang kulitnya ke tempat sampah. Hihi.. ternyata bisa diolah dulu lho jadi berbagai makanan/minuman yang lezat. Inspirasi dari peri dapur @avitaunaiya nih, makasih resepnya. Sekalian meramaikan GA dan posbar Cookpad. #GA_AvitaUnaiya #CookpadCommunity_Tangerang #MasakSetiapBagian #foodplacecookingleague

Puding Lapis Surabaya

Puding Lapis Surabaya

Masih suasana natal, bikin puding lapis rasanya seperti spiku lapis surabaya yang asli 😀😊 Cobain deh, enak nih. ( Maaf lupa photo step stepnya, next bikin lagi pasti repost lagi ) #Puding #PudingLapisSurabaya #Dessert #Christmas2021 # FamilyTime #Cook2021

1 loyang
2.5 jam
Chipolata Puding Manggo

Chipolata Puding Manggo

🥭🍊 Hi, Everyone! Wishing you a very merry Christmas 🥳🎄 Semoga di Natal ini kita semakin mengasihi pribadi Kristus & semua karya indah-Nya di hidup kita. 🙏 Have a meaningful one ❤️ Hidangannya mirip Chinese Lunar jadinya 🤗🥰 #masak #masakanrumahan #masakansimple #kuliner #kulinernusantara #kulinerindonesia #cemilan #dessert #lauknusantara #kreasibunda #dapurbahagia #puding #pudingmangga #cipolata #chipolata #pudingmanggavanila #chipolatapuding #manggo #chipolatapudingmanggo

2 loyang
30 menit
*Es Jelli Jagung*

*Es Jelli Jagung*

Minggu 19-12-2021 ... Enak nih pas cuaca panas terik ada resep es jelli jagung diyutub Dan pas liat bahannya ternyata didapur ada semua tinggal beli jagungnya aja deh. Bikin es jelli jagung yang enak seger ini pas juga buat buka puasa. Yuuk bun dicoba juga.... Source : CY Bude Via #CookpadCommunity_Depok #OlahanJagung #BagikanInspirasimu #MasakItuSaya

Puding lumut kelapa muda

Puding lumut kelapa muda

Semarak Clover hari ini di tentukan mbak retno @Kaianiandra dengan tema OLAHAN DARI KELAPA MUDA. dan hari ini juga bertepatan dengan hari spesial bersama sang kekasih (Suami) tercintah. HAPPY ANNIVERSARY yg ke 18th mbak retno,, doaKu.. "Semoga CINTA diantara kalian berdua semakin terjalin ERAT, sehingga kalian dapat terus bersama sama melewati semua jalan terjal dalam rumah tangga yg SAKINAH, MAWADAH, WARAHMAH.. Amiin🤲" Spesial For You hari ini saya bebikin Puding Lumut Kelapa Muda, semoga berkenan ya mbak retno😗 meskipun sederhana tapi rasanya luar biasa..🤗 #GA_Kelamud18thAnniversary #Semarak_GAKelamud18thAnniversary #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_solo

1 loyang
1 jam (kurleb)
Puding Buah Saos Belimbing

Puding Buah Saos Belimbing

Untuk buah bisa disesuaikan dengan selera, saya pake melon, semangka dan pepaya Untuk potongannya juga bisa disesuaikan, saya dibentuk sebagian bulat dan sebagian potong dadu Oiyaaa...bagi penderita hipertensi ini cuco bangetzzz 😊 Kalo saya karena buat anak2 juga, saya tambahkan agar2 merah susu biar terlihat lebih indah ajaa 🤭

Es Gula Asem

Es Gula Asem

Hari ketiga kami bareng Mba Flo @Florensia_Wenda bikin yang nyegerin pas banget cuaca panas terik disini sampe kering udah lama nggak hujan. Es Gula Asem salah satu minuman kesukaan mba Flo & keluarga. Nggak ragu deh bikinnya karena kami dirumah memang suka sama minuman herbal dan tradisional gini. Semoga nanti beneran bisa ketemuan & ngbrol bareng mba flo di sidoarjo. Sehat sehat kita ya tetap semangat main didapur 😍 Source : Mba Flo @Florensia_Wenda #GenkPeda_EenFlo #GenkPejuangDapur #GenkPeda_Eksis #GenkPeda_MasakBerdua #GenkPeda_Bersamamu2021 #KreasiResepSumut #CookpadCommunity_Sumut

Berdua
15 menit
Es buah markisa

Es buah markisa

Di kasih sama teman abah, awalnya bingun mau di apain karna baru pertama kali liat dan makan buah markisa, katanya di jus, cara menjus nya yg aku gak tau. Lalu aku cari lah di pencarian cookpad, akhirnya nemu resep dari bunda @dapurkilo9_bpn makasih bun resepnya ini sangat membantu Alhamdulillah #TiketGoldenBatikApron sudah ada, karna tahun kemaren aku gagal, th ini aku harus berjuang #TiketGoldenBatikApron #CookpadCommunity_kalsel #Cookpadcommunity_Borneo

1 gelas
5menit
Puding sutra dark chocolate dan vla keju

Puding sutra dark chocolate dan vla keju

Puding sutra cokelat kesukaan putri saya mommies🤗❤ #menyimpan resep

1 jam
Es Kopi Gula Aren

Es Kopi Gula Aren

Cuaca lagi panas"nya gini emang paling cocok minum yg seger" dan bkin melek.. Dan pilihanku jatuh pada Es Kopi Gula Aren🤤Cooksnap dari resep nya teh Ecy @Desriayu_Ecy 🥰 Penggunaan susu UHT saya ganti dengan fibercreame (stok susu lagi kosong dirumah🤭) Dan resep ini saya persembahkan untuk #TiketGoldenBatikApron Bismillah semoga lolos dan bisa mendapatkan Apron batik yg nantinya bisa kubanggakan dihadapan anak & suami😅😍🥰 Bismillah... 🤗 #TiketGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Jakarta #GenkPejuangDapur