Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan

Dipos pada March 25, 2022

Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan

Anda sedang mencari inspirasi resep Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan adalah loyang d:10 cm. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan memakai 10 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Dalam rangka meramaikan "Semarak" Clover, dengan tema olahan kelapa muda, saya membuat puding yogurt kelapa muda saus cocopandan. Resep saya adaptasi dari chanel youtube Baking Only, dengan modifikasi bahan. Tema semarak minggu ini yang memilih mbak Retno @Kaianiandra , semoga berkenan dengan cold dessert yang saya buat. Untuk mbak Retno @Kaianiandra dan pak Aries happy wedding aniversary ke-18, sehat selalu, bahagia, sejahtera, dan senantiasa diberkati dalam setiap aktivitasnya, Amin 🙏. #GA_Kelamud18thAnniversary #Semarak_GAKelamud18thAnniversary #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Bekasi

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan:

  1. 400 gram yogurt plain
  2. 100 gram kelapa muda klamut
  3. 4 butir telur ayam
  4. 40 gram maizena
  5. 50 gram kismis
  6. 50 gram gula semut kelapa
  7. saus cocopandan
  8. 300 ml air kelapa muda
  9. 50 ml gula singkong (bisa diganti gula pasir)
  10. 4 sdm sirup cocopandan

Langkah-langkah untuk membuat Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan

1
Siapkan semua bahan. Untuk loyang setelah saya oles margarin, saya lapisi baking paper.
Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan - Step 1
2
Kocok telur dan gula semut hingga gula larut. Selanjutnya masukan yogurt, aduk rata, kemudian masukan tepung maizena sambil diayak.
Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan - Step 2
Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan - Step 2
Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan - Step 2
3
Aduk asal rata, yang terakhir masukan kelapa muda klamut dan kismis. Aduk sampai rata.
Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan - Step 3
Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan - Step 3
Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan - Step 3
4
Tuang adonan ke dalam loyang, dan panggang selama 40 menit pada suhu 160 decel, saya pakai api atas bawah.
Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan - Step 4
Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan - Step 4
5
Sambil menunggu puding matang, kita buat sausnya. Rebus air kelapa muda, dan gula sampai mendidih, kemudian masukan 2 sdm syrup cocopandan. Kalau mau yang alami dapat menggunakan jus buah naga yang dicampur air kelapa muda.
Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan - Step 5
Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan - Step 5
6
Setelah puding matang, keluarkan dari loyang dan lapisi bagian atasnya dengan coklat leleh. Hias dan sajikan dengan saus cocopandan.
Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan - Step 6
Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan - Step 6
Puding Yogurt Kelapa Muda Saus Cocopandan - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Japanese Fuffly Pancake

Japanese Fuffly Pancake

Source: https://cookpad.com/id/resep/9836586?invite_token=58dGru

Red Velvet Puding with Cheese Vla

Red Velvet Puding with Cheese Vla

Nggak nyangka hasilnya ternyata diluar ekspetasi, enaakk.. punya agar bubuk dan sisa santan sedikit. Terus beli pasta red velvet sdh lama tp blm pernah dicoba. Akhirnya bikin dg takaran coba2 🤭 eh ternayata enak, lembut, red velvet nya berasa dan cheese vla nya juga balance, serumah suka, Alhamdulillaaahh 🤗😁

Puding roti simple

Puding roti simple

Lg pd bosen dgn roti tawar oles, dibikin puding roti aja. Makan anget atau dingin sama enaknya. Disini sy pakai susu bubuk yg dicampur air (kehabisan susu cair). Ini buatnya ga pake takar2an, jd bismillah ya moms..smg takaran yg kubikin pas rasanya. Yuk coba moms🤗. Monmaap..fotonya lgs dr oven, krn msh cakep, ngembang😁. Kl sdh sampai diluar dia jd kempes, menciut😊

4 org
1 jam
Melon Pan Es Teller

Melon Pan Es Teller

Hasil dari ikut kelas masak online, suka ma rotinya, garing renyah diluar tp lembut di dalam, custard nya jg suka bgt pas rasanya, enak, anak2 jg suka bgt, terima kasih untuk ilmunya chef june @kokiroti dan cookpad 🥰 Source : https://cookpad.com/id/resep/15711978-melon-pan-es-teler?invite_token=PXmiasU8rUSDUUQzH2LUdNub&shared_at=1637681600 #CookpadCommunity_Tangerang #CookpadIndonesia #KelasMasakOnline

Strawberry yoghurt pancake

Strawberry yoghurt pancake

Pancake nya lembut dan wangi yoghurt. Gampang banget bikinnya, bisa untuk anak-anak belajar masak.

2-3 orang
30 menit
Puding Tiramisu

Puding Tiramisu

Bomb caffein dalam dessert yg lembuut 😊 Sebelumnya sy tidak bisa mengkonsumsi cofein meskipun hny sekedar es teh. Sekarang mulai bisa menoleransinya. Bgmn rasanya? Sy ekspresikan dlm puding ini 😍

1jam
Es Kopi Susu ala Cafe

Es Kopi Susu ala Cafe

Yeaaaaa Golden Apron Challenge datang lagi! Bismillah mudah-mudahan istiqomah sampai finish. Sudah jatuh cinta sama Golden Apron Kedua, ga mau ketinggalan juga #TiketGoldenBatikApron kali ini 😘 #Barampaan_Mangupi #CookpadCommunity_Kalteng #CookpadCommunity_Borneo

1 orang
5 menit
Es Jeruk Peras Biji Selasih

Es Jeruk Peras Biji Selasih

Untuk menambah imun, pas di aplikasi belanja ada jeruk peras harga promo, alhamdulillah jadi bisa selalu buatin anak anak minuman segar jeruk peras. Terinspirasi dari resep diek @AnieSaryono buatnya es jeruk ditambahi biji selesih. Biasanya buat polosan aja pyurr jeruk peras😄 padahal ada stock..wes gak kepikir blass😄😄😂. Ini PR Cooksnap pemenang arisan di #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #RememberGenkPeDa_AnieSaryono #DiRumahAja #PejuangGoldenApron3 #cookpadcommunity_surabaya #cookpadcommunity_sidoarjo #cookpadcommunity_id #cookpadcommunity #cookpad_id #dewisaraswati

1 orang
10 menit
Bubur jagung manis keju

Bubur jagung manis keju

Bubur jagung ini mirip sama yang dijual orang²,dari rasa,tekstur,dan aroma nya wangi.. Manis,gurih dan pastinya cocok buat dicuaca yang dingin Bisa juga mengganjal rasa lapar. Channel youtube: it'smeayu Semoga resep pertama ini bisa menginspirasi kalian semua.

Es kopi jelly gula aren

Es kopi jelly gula aren

10 uk. 250 ml
Aisu Kohi / Ice Coffee Japanese

Aisu Kohi / Ice Coffee Japanese

Source : @titisari #PosbarMasakanJepang Cuaca akhir2 ini gak nentu, kadang panas , kadang hujan. Sekalinya panas pengen banget minum yg segar-segar. Mumpung masih akhir bulan jadi berkereasi aja di rumah dengan bahan yang ada, liat Cookpad lagi ada posbar masakan Jepang. Ketemu resep Aisu Kohi atau Ice Coffee Japanese nya ka @titisari , seger banget guysss.. 😎

Puding coklat

Puding coklat

4jan💖😇

Soup jelly

Soup jelly

Coboy pekan ini untuk mbak @soewandono19 ttp semangat mbak 😘 coboy bersama sampean walaupun berat tapi insyaallah warga coboy tidak membiarkan sampean berlarut dalam sedih keep strong 😘😘 . Oh ya ini aku pake bahan seadanya yg ada di dapur padahal yg mau di cooksnap awalnya bukn minuman ini eh kebetulan lagi bikin puding jdi sekalian aja 🤭 #CintaUntukBerlian #SayangCoboyUntukBerlian #CoboyPeduli #CookpadCommunity_Surabaya

Puding silky super lembut

Puding silky super lembut

Cemilam enak dn sehat ❤

3 orang
30 menit
Mango Sago

Mango Sago

Di tempat kalian masih musim Buah Mangga ngga nih moms???? Yuk bikin Mango Sago aja. Resep simpel, super seger dan nikmat banget ya. Yukkk simak resep simpel berikut ini, bisa untuk ide jualan lho

6-7 Cup
1 jam
Es Alpukat kocok

Es Alpukat kocok

Rasanya Mantepp banget. Seger.. Bikinnya gampang😂 Mumpung ada alpukat mateng. Langsung dibikin alpukat kocok. Dapet resep dari mba @GriyaSyariKitchen. Mkasih resepnya mbaa.. #CookpadCommunity_Sumbar #GenkPejuangDapur

Puding Susu Nutrijel

Puding Susu Nutrijel

Stock gula tinggal sedikit tapi pengin bikin yg manis² 😋

4 porsi
30 menit
672. Jelly Cokelat Biskuit

672. Jelly Cokelat Biskuit

Kebetulan di rumah lagi mager keluar semua Terus ada sisa biskuit yang tak termakan Dan ada stok nutrijel cokelat di rumah Okelah eksekusi jadi perpaduan 2 bahan ni hehe Inspirasi resepnya dari milik mbak di @DianaN_17 Karena di rumah adanya nutrijel ya wes masak seadanya di rumah hehe #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookmemberGenkPeda_DianaNurjannah #KulaEtamCoCok #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Balikpapan #DutaRecookBorneo #DutaRecookBalikpapan #Bunnabelajarmasak #resepalaBunna💜 #alaBunna💜

Puding Pandan Nangka

Puding Pandan Nangka

#IdeMasakku #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunityBanjarmasin #CookpadCommunity_Borneo