Banoffee Cake Tanpa Mixer

Dipos pada March 11, 2022

Banoffee Cake Tanpa Mixer

Anda sedang mencari inspirasi resep Banoffee Cake Tanpa Mixer yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Banoffee Cake Tanpa Mixer yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Banoffee Cake Tanpa Mixer, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Banoffee Cake Tanpa Mixer enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Banoffee Cake Tanpa Mixer adalah loyang d: 20 po. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Banoffee Cake Tanpa Mixer diperkirakan sekitar 90 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Banoffee Cake Tanpa Mixer sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Banoffee Cake Tanpa Mixer memakai 15 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Banoffee cake tanpa mixer salah satu kudapan yang mudah sekali dibuat. Aroma pisang, kopi dan coklat membuat banoffee cake semakin legit. Saya menggunakan pisang raja jadi takaran gula saya kurangi. Cuka saya ganti dengan air perasan jeruk nipis. Salah satu tips supaya adonan mengembang dengan baik, saat mengaduk menggunakan spatula jangan berlebihan, diaduk balik pelan saja. Maturnuwun resepnya mbak @tyas_yodha, banoffee cake manis dan legit, aroma kopi dan pisang wangi. Resep ini untuk meramaikan: #CookingCommunityClass_KreasiOlahanKopi #BancakanCeria3C #CookpadCommunity_Bekasi #SalamKompakSelalu #PotBerbisik_SerbaKopi #PekanPosbar #KopiKekinian

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Banoffee Cake Tanpa Mixer:

  1. Bahan kering
  2. 225 gram tepung terigu diayak
  3. 100 gram gula pasir
  4. 2 sachet kopi instan good day moccacino
  5. 1 sdt baking powder
  6. 1 sdt baking soda
  7. Bahan basah
  8. 250 gram pisang raja matang
  9. 2 butir telur
  10. 120 ml minyak goreng
  11. 120 ml susu UHT
  12. 1 sdt air perasan jeruk nipis
  13. Pelengkap
  14. 25 gram kismis
  15. 50 gram coklat chips

Langkah-langkah untuk membuat Banoffee Cake Tanpa Mixer

1
Campur jadi satu bahan kering. Sisihkan. Haluskan pisang raja menggunakan garpu. Sisihkan. Telur dikocok lepas. Sisihkan.
Banoffee Cake Tanpa Mixer - Step 1
Banoffee Cake Tanpa Mixer - Step 1
Banoffee Cake Tanpa Mixer - Step 1
2
Masukan adonan basah ke dalam mangkuk, kemudian aduk menggunakan wisk sampai tercampur rata.
Banoffee Cake Tanpa Mixer - Step 2
Banoffee Cake Tanpa Mixer - Step 2
Banoffee Cake Tanpa Mixer - Step 2
3
Selanjutnya, masukan adonan kering ke dalam adonan basah, aduk balik asal rata menggunakan spatula. Masukan kismis, aduk balik asal rata.
Banoffee Cake Tanpa Mixer - Step 3
Banoffee Cake Tanpa Mixer - Step 3
Banoffee Cake Tanpa Mixer - Step 3
4
Masukan adonan ke dalam loyang tulban. Jangan lupa loyang dioles margarin dahuku. Adonan dipanggang selama pada suhu 160 decel selama 40 menit atau sampai matang. Suhu oven sesuaikan dengan oven masing-masing. Oven pakai api atas bawah.
Banoffee Cake Tanpa Mixer - Step 4
Banoffee Cake Tanpa Mixer - Step 4
Banoffee Cake Tanpa Mixer - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Grass Jelly Nata Choco Milk

Grass Jelly Nata Choco Milk

Seger dan tentunya mengenyangkan juga😋😋 Source : @iishvara #PejuangGoldenBatikApron #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookmemberGenkPeDa2_Iishvara #KopiJos #SelaluIstimewa #CookpadCommunity_Yogyakarta

Eggless Crepes Wijen

Eggless Crepes Wijen

Bismillahirrahmanirrahim Ngelihat para Cookpaders udah pada share Crepes nya yang cantik dan crispy pengen ikutan juga donk 💪😁 Begitu saya cobain dan ternyata gak semudah membuat dadar untuk risoles . Kalau boleh jujur saya sudah beberapa kali praktek untuk posbar Crepes Teflon ini. Ada yang pake toping keju ,meses, selai coklat dan hasilnya belum sesuai harapan. Demi ikutan Posbar Minggu ini #BemarongBerami_KrepekTeflon dan waktunya untuk post terakhir di hari Minggu ini. Saya dari bangun tidur nguatin tekat dan semangat untuk buat Crepes Teflon lagi. 😀💪💪 Alhamdulillah... Eggles Crepes Wijen yang ini malahan menurut saya lebih baik dari yang pernah saya buat. Crispi enak juga rasanya walau gak pake telor. Yeayyyy......senangnya bisa ikutan Posbar Crepes Teflon. #BemarongBerami_KrepekTeflon #CrepesTeflon #SerbaTeflon #CookpadCommunity_KalBar #CookpadCommunity_Borneo #Cemilan_MamahAura

12 pcs
PuYo (Puding Loyo)

PuYo (Puding Loyo)

Puding kok loyo. Iya nih, klenyer-klenyer. Effortless makannya. Favoritnya bocil-bocil di rumah.

Es Kopi Susu Gula Aren

Es Kopi Susu Gula Aren

Demi meramaikan khasanah perkopian CP, maka dibuatlah Es Kopi Susu Gula Aren ini.. Krn pas pengen yg seger² dan bahannya pun ada.. 🤩 Hasil CS dr resepnya teh Ecy @Desi_Dresviana segeerrr bgt.. 🤤 Maapkeun kalo hasil potonya kurang oke, krn saya tuh emang ga bakat jd kang poto.. Apalagi klo minuman gini, pasti miring deh tuh gelas dikamera.. Makanya di CP saya jrng resep minuman.. 🤭🤭 #TiketGoldenBatikApron #PekanPosbar #KopiKekinian #CSDepok_SerbaKopi #CookpadCommunity_Depok

2 gelas
5 menit
Puding susu jelly mozaik

Puding susu jelly mozaik

pernah lihat org2 bikin, kok cakep yaa 🥰 eke ikutan dehh..

10 porsi
1 jam
Es Kopi Kulit Jeruk / Orange Peel Ice Coffee

Es Kopi Kulit Jeruk / Orange Peel Ice Coffee

Bismillahirrahmanirrahim Assalamu'alaikum Siapa disini yang suka banget minum kopi 🥰 ? Kalo saya dan suami dirumah kebetulan sama-sama pecinta kopi, cuma bedanya klo suami sukanya Kopi hitam, nah saya suka nya yang ringan² aj kaya cappucino 😄 Hari ini saya mau buat Orang Peel Ice Coffee atau Es Kopi Kulit Jeruk. Unik ya namanya 😄 rasanya juga enak loh, ada sensasi jeruk sama kayu manisnya .. pokoknya enak deh ❤ Resep Es Kopi Kulit Jeruk ini saya recook dari resepnya mba Widi @haecony , sekalian buat posting bareng bersama teman² dari Cocomtang yang kebetulan minggu ini temanya olahan kopi. Terima kasih ya mba Widi resepnya 🙏😊 Source : @haecony #CocomtangPost_KopiKuNikmat #CookpadCommunity_Tangerang

Banana Pancake - Resep Sarapan Sederhana

Banana Pancake - Resep Sarapan Sederhana

Ketika lapar dipagi hari melanda, dan hanya ada bahan-bahan seadanya, maka marilah kita mencoba, membuat resep sarapan sederhana. Aseekkkk...

2 porsi
20 menit
Kolak biji salak ubi pelangi 🌈

Kolak biji salak ubi pelangi 🌈

Bismillaah.. untuk resep pertama ini ana akan bagikan resep Kolak biji salak ubi pelangi 🌈, sajian ini tidak hanya cocok disantap saat bulan ramadhan ya bunda, cocok juga disantap hangat saat musim hujan, yuk kita coba buat Bun :)

2-3 orang
+-1jam
Puding Pandan Lumut Tiramisu

Puding Pandan Lumut Tiramisu

Lagi panen daun pandan yang kita tanam di depan rumah (misua lagi bersih2 taman ceritanya). Daripada dibuang sia sia dan masuk ke tempat sampah jadinya dibikin puding saja. Karena anak2 suka puding coklat jadi kombinasi puding seringnya pake coklat. #PejuangGoldenBatikApron

Es pepaya seger

Es pepaya seger

Punya pepaya ngangur d kulkas biar cepet habis langsung aja d buat minuman pas banget nih cuaca panas poll d luar jadi suegerrr deh😊 #cookpad #espepaya

Es Kopi Gula Aren Tanpa Santan

Es Kopi Gula Aren Tanpa Santan

Entry ke 2 untuk #PekanPosbar di #KopiKekinian buat yg gampang gampang saja, krn waktunya sdh terkahir untuk posbar,gara2 sudah lama gak pernah lg buat Coffe bun br 2x buat lha kok pas berapa hari buat toping kopinya gak bs halus, kasar dan kurang merata menutupi rotinya, padahal rotinya enak empuk dan padat.jd penasaran next pasti buat lg kl stock coffe bun dah habis😂ini pas ada sisa gula aren cair, jd akhirnya buat es kopi hny susu sy ganti dng fibercreme. Wah rasanya enak banget gurih,manis dan pahit kopi😍❤ #DiRumahAja #cookpadcommunity_surabaya #cookpadcommunity_sidoarjo #cookpadcommunity_id #cookpadcommunity #cookpad_id #dewisaraswati

2 orang
15 menit
Silky Pudding Simple & Murah

Silky Pudding Simple & Murah

Cocok untuk stock silky pudding di rumah, Rasa dan tekstur mirip dengan silky pudding yang dijual dan simple banget, murah lagi, untuk jualan juga marginnya besar.. menang banyak.. hehe let's go, check it out 😊 #pudding #silkypudding #pudinglembut

2 Liter
45 menit
Es Kopi Susu Cincau Pandan (499)

Es Kopi Susu Cincau Pandan (499)

Alhamdulillah ikutan class kopi dgn mba @melyni dapat byk ilmu...aku coba cooksnap es kopi pandannya, pandan aku campur dgn cincau, supaya adem diperut...tks mba Mely buat ilmunya sangat bermanfaat.. Resep asli : https://cookpad.com/id/resep/14799468?invite_token=O2IYTL #CocomtangPost_KopiKuNikmat #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Tangerang #CocomtangPost #PekanPosbar #KopiKekinian #KelasInspirasi_Kopi

2 gelas
Pancake Oatmeal (ekonomis dan menyehatkan)

Pancake Oatmeal (ekonomis dan menyehatkan)

Mau ngabisin quaker oatmeal instan yang sisa dikit, tapi bosan kalau cuma diseduh air panas or susu, jadi dibuat pancake saja dan kebetulan ada pisang sunpride (lebih baik pakai pisang yang udah lebih matang yaa biar lebih wangi dan rasa pisang lebih terasa). #TiketGoldenBatikApron #Menusarapanpagi

1 porsi
30 menit
Bubur biji salak labu kuning

Bubur biji salak labu kuning

Dingin dingin bawaannnya pengen nyemil terus, dan karna ada labu kuning dapat dikasi saudara ahirnya bikin lah bubur ini. Simpel tapi bikin adem ati dan tenggorokan heheh🥰

Ice Choco Milk Grass Jelly

Ice Choco Milk Grass Jelly

26-02-2022 Minuman menyegarkan ini hasil cooksnap dari mba @iishvara Yang mau tau cara buatnya, sila maaakk di intip aja. Di jamin gampiiilll. 😍 #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookmemberGenkPeDa2_Iishvara #PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_jakarta

1 gelas
Es Kopi Pandan

Es Kopi Pandan

#KelasInspirasi_Kopi #CookpadCommunity_Bekasi #CookpadCommunity_ID #Cookpad_ID Bismillah Setelah ikut kelas inspirasi cookpad dgn nara sumber Mbak @melyni pengetahuan kopi saya bertambah. Saya penikmat kopi alias kopi addict. Taunya cuma espresso,cappucino pokoknya kopi2 yg tinggal glek. Alhamdulillah berkat ikut kelas inspiras kopi jd tertarik utk lbh byk tahu tentang perkopian. Terimakasih Mbak @melyni buat sharing ilmunya. Sukses selalu dan sukses juga buat warung kopinya❤❤

2 gelas
Setup Pisang (dessert warisan Belanda)

Setup Pisang (dessert warisan Belanda)

Konon setup pisang merupakan hidangan penutup warisan kolonial Belanda. Hidangan warisan Belanda biasanya selalu menyertakan rempah-rempah sebagai pelengkap bumbunya. Sepertinya bagi mereka yang hidup di Eropa rempah-rempah adalah barang mewah. Bukankah mereka datang menjajah kita juga karena rempah-rempah? Yuuk kita nikmati hidangan berempah mumpung di Indonesia rempah melimpah 😊😊 Kali ini kucoba minuman (atau kudapan? 😁) berempah kayu manis dan cengkeh dari resepnya mbak @Imaami23 dengan sedikit penyesuaian bahan. Setup pisang enak disajikan hangat maupun didinginkan dulu di kulkas. Seger! Yuuk cobain... #mbantuk_kuetradisional #mbantuk_minuman #olahanPisang #cookpadCommunity_Bandung

Es kelapa muda gula merah

Es kelapa muda gula merah

Ini kelapa muda sisa bikin puding kelapa muda, tinggal kasih sirup gula merah dan es batu. Sayang tapi kalo gak di foto cantik, lumayan kan bisa buat cooksnap dan tambah koleksi resep di galery. Terimakasih banyak mbk anie sudah berkenan menjadi sponsor acara Genk PeDa Bersamamu 2021. Semoga sehat selalu dan tambah berkah ya 🤗. Sumber : @AnieSaryono #GenkPejuangDapur #TerimakasihSponsorGenkPeDa #Terimakasih_AnieSaryono #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #cookpadcommunity_jakarta #cookpadindonesia