Kolak Kacang Hijau

Dipos pada March 2, 2022

Kolak Kacang Hijau

Anda sedang mencari inspirasi resep Kolak Kacang Hijau yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kolak Kacang Hijau yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kolak Kacang Hijau, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kolak Kacang Hijau enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kolak Kacang Hijau sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kolak Kacang Hijau memakai 9 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Resep ke 2 . Request dari yg tersayang. Cucok banged dinikmati di suasana mendung tanpo udan seperti saat ini.. Buat yuuk maak.. #PejuangGoldenBatikApron

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kolak Kacang Hijau:

  1. 1/4 kg kacang hijau
  2. 1 bungkus santan kara
  3. 2 tangkai daun pandan
  4. 1 ruas jahe
  5. 3 liter air
  6. 1 buah ubi
  7. 1/4 kg gula merah (kl gak suka manis tinggal dikurangun ya)
  8. 5 sdm gula pasir
  9. Sepucuk sdt garam

Langkah-langkah untuk membuat Kolak Kacang Hijau

1
Rendam kacang hijau kurleb 1 jam. Setelah 1 jam rebus kacang hijau bersama 3 l air. Beri daun pandan yg diikat simpul.
Kolak Kacang Hijau - Step 1
2
Setelah kacang hijau setengah empuk, masukkan ubi, gula merah dan jahe geprek. Aduk2
Kolak Kacang Hijau - Step 2
Kolak Kacang Hijau - Step 2
Kolak Kacang Hijau - Step 2
3
Masukkan gula pasir dan garam. Aduk2 sambil di cek kacang hijaunya apakah sdh empuk atau belum. Jika sdh empuk, tuang santan kara sambil diaduk terus agar santan tdk pecah. Koreksi rasa.
Kolak Kacang Hijau - Step 3
Kolak Kacang Hijau - Step 3
Kolak Kacang Hijau - Step 3
4
Sajikan
Kolak Kacang Hijau - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Puding lapis alpukat coklat oreo

Puding lapis alpukat coklat oreo

Bikin yang manis dan seger dulu mak .kali ini aku buat puding alpukat. Kesukaan anak anak . #PejuangGoldenBatikApron #mingguke5

1 loyang
Es Kopi Pandan

Es Kopi Pandan

Akhirnya bisa ikutan cooksnap resepnya mbak @melyni yaitu Es Kopi Pandan, yg dijelaskan di kelas inspirasi dengan nara sumber mbak @melyni sendiri tempo hari tentang perkopian. Sharingnya sangat bermanfaat utk saya yg ngertinya cuma minum doang. #kelasinspirasi_kopi #tiketgoldenbatikapron #cookpadcommunity_palembang #cookpadindonesia #sabtu_22122

Regal Choco Vanilla Pudding

Regal Choco Vanilla Pudding

Assalamualaikum Haii semua.. Kali ini Mommika bikin REGAL CHOCO VANILLA PUDDING ๐Ÿฎ ini rasanya enak dan mewah banget๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹ Note : sebelum menuang puding untuk lapisan selanjutnya pastikan lapisan puding sebelumnya sudah set tapi belum mengeras banget namun sudah cukup kokoh untuk menahan puding selanjutnya ini supaya lapisan pudingnya nempel sempurna ๐Ÿ‘Œ Cetakan : D : 24cm, vol +/- 2L Check tutorial lengkapnya di channel youtube Mommika Kitchen ๐Ÿ˜

Kolak ubi kacang hijau

Kolak ubi kacang hijau

Resep ini iseng di buat sendiri, karena saya suka sekali dengan ubi dan kacang hijau. So, gimana ya rasanya kalo di campur ??? Pasti enak banget dong. Makanya stay tune di resep kita kali ini ya....

3 porsi
1 jam
Puding Gula Merah

Puding Gula Merah

Alhamdulillah... Kedatangan pakar photografi dari Bali, cooksnap ini adalah salah satu wujud terimakasih saya atas sharing ilmu dari beliau. Terimakasih banyak, Mbak @pre_sella... Maafken blm bisa maksimal mempraktekkan ilmunya padahal materinya sdh lengkap, penyampaian pun jelas๐Ÿ™‚๐Ÿ™ Nah kalo puding gulmer nya ini siapapun tak akan menolak, lembut, legit, gurih perpaduan gula merah dan santan hmmmm yummmy...๐Ÿ™‚ #PejuangGoldenBatikApron #Horas_SasagunPresella #CookpadCommunity_SumUt #PekanPosbar #GlutenFree

Es lilin pop ice

Es lilin pop ice

Panas - panas kayak gini setiap saat pingin makan yang dingin akhirnya mutusin untuk nyetok es lilin biar gampang tinggal ambil aja cooksnap resep dari @afrinapurwanida_nina o cuman saya bikin sepertiga dari resep aslinya dan komposiinya saya sesuaikan dg bahan yg ada. Minggu 1 tgl 2/1/2022 #PejuangGoldenBatikApron

26 bj
Banana Pancake

Banana Pancake

Simple breakfast ala chef my self haha let's try for you little breakfast bestie ๐ŸŒธ#PejuangGoldenBatikApron

Puding promina buah naga

Puding promina buah naga

Baby kanesa lagi GTM parah karna lagi Tumgi + Bapil ๐Ÿ˜ฅ๐Ÿ˜ฅ Emak coba bikin cemilan yg seger, semoga suka baby ku

2 porsi
Es Kelapa Syrup Markisa

Es Kelapa Syrup Markisa

Mudah murah buat sendiri Simple nyegerin dh ini Yuk silahkan eksekusi๐Ÿคค Sumber Resep : @arifahamrullah https://cookpad.com/id/resep/15882692?invite_token=CKykK8 #PejuangGoldenBatikApron #CookmemberGenkPeDa2_Arifah #IdeMasakku #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookpadCommunity_Depok #CookpadCommunity_id #Cookpad_Id #CookpadIndonesia

Es Jahe Asam

Es Jahe Asam

#pejuanggoldenbatikapron

Puding Roti Tawar Keju - Coklat

Puding Roti Tawar Keju - Coklat

Alhamdulillah.. setoran untuk #PejuangGoldenBatikApron Minggu ini gak bolos, berkat #CloverCookingLovers yg mengadakan tema #SemarakSpesialMEGCheese dan menggunakan bahan #MEGCheeseXClover untuk orang tersayang, maka saya mengkreasikan dengan memanfaatkan roti tawar yang tak tersentuh di rumah untuk dijadikan puding lezat yg tentunya di mix menggunakan keju dan dibuat untuk #MEGCheeseYangTersayang serta orang2 yg tercinta di rumah. Karena membuatnya #TidakSekedarMemasak maka sy memodifikasi dan mengkreasikan resep cooksnap dari mba @Nadifa_13267326 menjadi "Puding Roti Tawar Keju-Coklat" Tentunya dalam memasak harus ikhlas and #CookingWithHeartEatingWithLove so akan tercipta sajian istimewa spt dessert yg satu ini. Saya saat ini tergabung dalam #CookpadCommunity_Bekasi suatu komunitas memasak yg besar dan membanggakan pasti. Terimakasih jg untuk supportnya kepada #EmakNusantaraKreatif dan tak ketinggalan genk #HuntersInAction yg selalu kompak dan semoga sy bs trs rutin berkreasi di #dapoer_eva nan mungil di rumah. Jangan lupa di coba ya.. di rumah, karena pudingnya begitu terasa lembut, manis & gurih menyatu di dalamnya, sudah pasti orang2 tersayang di rumah menyukainya. Jangan lupa kirimkan hasil cooksnapnya pada kolom dibawah, terimakasih...๐Ÿ™๐Ÿ™๐Ÿค—๐Ÿค—

Puding susu buah

Puding susu buah

Inspirasi puding susu dari @tigerkitchen21 dan inspirasi puding buahnya dari @Baby_3219177 Terima kasih inspirasinya.

12 orang
2 jam
Es Kopi Susu Cinnamon

Es Kopi Susu Cinnamon

Menikmati es kopi kekinian dengan aroma rempah Pake alat seadaanya #CSDepok_SerbaKopi #Yangterkinidarikopi #CookpadCommunity_Depok

1 gelas
15 menit
Es Kopi Pandan

Es Kopi Pandan

Mamah ngajak jalan2 lagi nihh....minggu ini diajakin ke Tangerang. Kota yg ada dipojokan jakarta, kalo buat saya udah biasa perjalanan Bekasi - Tangerang krn makam alm.papa ada di sana , biasanya kita naik bis kota trs suka mampir kulineran yg paling sering sih makan soto mie๐Ÿ˜ƒ. Tapi kali ini saya gak cooksnap resep soto mie yaa... Saya tertarik sama es kopi pandannya mba @Clarissakitchen , terima kasih inspirasi resepnya mba๐Ÿฅฐ, ini pasti hasil dari kelas inspirasi dari mba @melyni ,yg resep kopinya enak2๐Ÿ˜ #KombesTour_Tangerang #CookpadCommunity_Bekasi #KelasInspirasiKopi

#447. Puding Coklat (no gula)

#447. Puding Coklat (no gula)

Rabu, 020222 Posting pertama sebagai #PejuangGoldenBatikApron bertepatan dengan #HarPosNasCllover_02022022 *Spesial Kasih Sayang Merah Coklat* Untuk kali ini saya berpasangan dengan mba Riska @chk_14081984 membuat hidangan berbahan dasar Agar ยฒ dan inilah hasilnya ๐Ÿ‘ฉโ€๐Ÿณ . #PejuangGoldenBatikApron #Postingke-1Mingguke-1 #Cookpad_id #CookpadIndonesia #Cookpaders #CookpadCommunity_Bandung #Memasaklahdgnhatidancinta #HarPosNas_02022022 #HarPosNas_SpesialKasihSayang #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Subang

1 loyang
60 menit
Smoothies Avocado with Ice Cream

Smoothies Avocado with Ice Cream

Bikin minuman smooties jadi keinget buah alpukat. Mumpung ada sisa creamer abis bikin es kemaren jadi bikin smothies avocado aja.๐Ÿ˜‹ #pekanposbar #smothies #pejuanggoldenbatikapron #cookpadcomunity_sumbar

2 porsi
15 menit
Japanese fluffy pancake

Japanese fluffy pancake

Pekan posbar mamah CP dan coboy minggu ini serba teflon. Pilihan langsung jatuh ke japanese fluffy pancake karena mulai awal liat pancake ini rasanya kok squishy gitu dan lembut. Ternyata setelah eksekusi, sesuai ekspektasi saya. Rasanya lembut dan enaaaak. Meskipun bahan dan proses pembuatannya simple tapi bener2 bikin nagih. I love it Resep asli https://cookpad.com/id/resep/14369311?invite_token=szvmbA #PekanPosbar #SerbaTeflon #CoboyBebasBerkreasi_Teflon #Teflon_UntukPemula #PejuangGoldenBatikApron #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya #Week1

Puding Susu Naga

Puding Susu Naga

Source: @lovetocook_121075, sy skip kulit naga #OlahanBuahWongkito #Cookpadcommunity_Palembang #TiketGoldenBatikApron #9

Pancake Sayur ala-ala Korea

Pancake Sayur ala-ala Korea

Pengen makan goreng bakwan tapi lagi mengurangi konsumsi makanan yang berminyak, berhubung suka nonton mukbang korea dan liat cara masak nya yang simpel jadi kepikiran buat pancake sayur ala-ala korea cemilan enak dan sehat. #TiketGoldenBatikApron

2 porsi
30 menit