Puding Melon

Dipos pada March 1, 2022

Puding Melon

Anda sedang mencari inspirasi resep Puding Melon yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Puding Melon yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Puding Melon, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Puding Melon enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Puding Melon sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Puding Melon memakai 7 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Puding Melon:

  1. 1 bungkus Agar Swallow Globe hijau
  2. 2 bungkus Pop Ice rasa melon
  3. 1 bungkus Nutrijell plain (tanpa rasa)
  4. Buah melon 2 potong
  5. Air
  6. Gula
  7. 1 sachet Krimer

Langkah-langkah untuk membuat Puding Melon

1
Masukkan Agar Swallow Globe hijau, Pop Ice rasa melon, gula 1 gelas, air 5 gelas (untuk air dan gula disesuaikan dengan selera) ke dalam panci
2
Aduk dengan keadaan api menyala sedang, aduk hingga bahan sudah tercampur semua dan mendidih
3
Setelah mendidih, tuang ke dalam cetakan puding lalu tunggu puding hingga dingin
4
Sambil menunggu puding, potong buah melon sesuai selera
5
Setelah puding melon dingin taruh buah melon di atas puding melon tadi
6
Masukkan Nutrijell plain (tanpa rasa), gula 1 gelas, air 3 gelas (untuk gula dan air disesuaikan dengan selera)
7
Aduk terus hingga semua bahan tercampur dan mendidih
8
Setelah mendidih tuang jelly plain (tanpa rasa) ke atas puding melon tadi
9
Tunggu hingga dingin, setelah itu puding siap dimakan

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Puding Coklat susu

Puding Coklat susu

Pertama kali upload resep puding diwall ku krn emang harang sekali buat puding. Suka susah menyatukan lapisannya, alhamdulillah skrg lumayan hasilnya, ada caranya ternyata ya moms. Tips: setelah lapisan pertama agak mengeras tusuk permukaannya dgn lidi (tusuk gigi/sate) secara acak, lalu tuang lapisan kedua dgn menggunakan sendok sayur dgn perlahan hingga selesai.

5 orang
30 menit
Kolak Campur

Kolak Campur

Bismillah, Ikut serta dalam arisan cooksnap resep perdana..kali ini resep yg di cooksnap adalah milik mba @NINGJULIE_RECIPES . Utk resep yang pertama saya cooksnap adalah resep Kolak Campur. Selama ini sering buat, khususnya kalau sedang berpuasa, namun tidak pernah terpikirkan utk mengabadikan resep yg mudah dalam mengeksekusi. Naah pas banget, kolak menjadi salah satu resep yg dipilih mba @NINGJULIE_RECIPES . Pada kolak yg saya buat ini saya tambahkan kayu manis Krn saya suka. Yuuuks Maree kita buat. #CooksnapResep_NingJulie #Cookpad_Community_Bekasi

Puding lumut gula merah

Puding lumut gula merah

Cuaca di Gowa Makassar lagi terik2nya, enaknya makan puding lumut gula merah 😁 kali ini adopsi resep dari Bunda @andinaomey tapi saya modif dengan tambahan biskuit regal, kebetulan ada yang tinggal nganggur melempem dan tak ada yang lirik lagi, daripada dibuang khan sayang toh Mak. Yasudahlah tingal cemplungin saja kedalam pudingnya 😂 #PejuangGoldenBatikApron #pudinggulamerah #pudingbiskuit #pudinglumut #cookpadcomkunity_makassar

Puding Vanila dan Coklat

Puding Vanila dan Coklat

Simple tapi kaya rasa dan harum. Puding vanila dikombinasikan dengan Vanila Cinamon Baileys. Puding coklat dikombinasikan dengan Jamaica Rhum dan kismis.

Puding Buah Naga

Puding Buah Naga

Pas kebetulan di rumah lagi panen buah naga. Banyak yg kena sortir juga. Daripada kebuang mending buat dessert seger ini. Pake vla keju terfavorit. Dinikmati siang-siang seger banget,. Source: @RuDes #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookmemberGenkPeDa2_Ruth #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Surabaya

Banana Oatmeal Pancake

Banana Oatmeal Pancake

Sarapan sehat, dan simpel. Mengkaryakan si oatmeal dan pisang pemberian tetangga baik hati❤️.. #banana #oatmeal #pancake #bananaoatmealpancake #sarapansehat #breakfast #bundaei #cookpad_id #PejuangGoldenBatikApron

Es Kopi Pandan

Es Kopi Pandan

Mamah ngajak jalan2 lagi nihh....minggu ini diajakin ke Tangerang. Kota yg ada dipojokan jakarta, kalo buat saya udah biasa perjalanan Bekasi - Tangerang krn makam alm.papa ada di sana , biasanya kita naik bis kota trs suka mampir kulineran yg paling sering sih makan soto mie😃. Tapi kali ini saya gak cooksnap resep soto mie yaa... Saya tertarik sama es kopi pandannya mba @Clarissakitchen , terima kasih inspirasi resepnya mba🥰, ini pasti hasil dari kelas inspirasi dari mba @melyni ,yg resep kopinya enak2😍 #KombesTour_Tangerang #CookpadCommunity_Bekasi #KelasInspirasiKopi

Puding Milo Cappucino Lapis Surabaya

Puding Milo Cappucino Lapis Surabaya

Perdana belajar bikin puding walaupun msh ad yg kurang. resep by @cookingwithhel

1 Porsi
1 Jam 30 Menit
Puding Kelapa Muda Cocopandan Nutrijel

Puding Kelapa Muda Cocopandan Nutrijel

Terima kasih inspirasinya @simply_lecker Rasanya enak, teksturnya lembut, wanginya khas kelapa dan tampilannya juga manis untuk acara keluarga.

12 orang
2 jam
Ice Jelly Lemon Americano

Ice Jelly Lemon Americano

Rabu, 12-Jan-2022 Alhamdulillah bisa ikutan lagi Pot Berbisiknya Kombes, Kali ini olahan serba kopi, Ini praktis dan cepat saji. Bahan tambahan yg aq aplikasikan disini Jelly (Nutrijel Plan)+Lemon. Resep Asli Jeruk Sunkist, Selamat Mencoba🤗 Source : @by_lintang #PotBerbisik_SerbaKopi #PekanPosbar #KopiKekinian #CookpadCommunity_Bekasi #CookpadCommunity_Id #HannaHani_Cookies

1 Gelas
10 Menit
Extra Fluffy Blueberry Pancake

Extra Fluffy Blueberry Pancake

Source: RecipeTin

4. Aisu Kohi/ Es Kopi Susu Ala Jepang

4. Aisu Kohi/ Es Kopi Susu Ala Jepang

Beberapa hari yg lalu, sahabat semasa SMA saya berkunjung ke rumah. Dia membawa 2 kg kopi hasil bumi di daerahnya yaitu Desa Sitiarjo. Karena saya suka es kopi susu, saya mencoba membuatnya dengan cara yg belum saya coba yaitu coffee cubes. Ternyata teknik coffee cubes ini berasal dari Jepang. Dan looks ketika coffee cubes tersebut meleleh membuat gradasi yg cantik di gelasnya. Sebagai variasi lain, saya menggunakan simple syrup dari gula merah. Saya baru tahu kalau gula merah juga bisa dipadukan dengan kopi ketika berkunjung ke Lombok. Berikut ini resepnya. #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Malang #Week4

Omurice Mouse

Omurice Mouse

Pingin bikin nasgor ala Jepang lagi (Omurice) tapi dibentuk yang unik.Bikin bentuk miki mouse aja lah😁tapi bahan tambahannya kutambahin tahu putih👌 Masih dalam rangka ikutan kegiatan #BemarongBerami_NasikArukTalur Omurice Mouse By : @divaerlinda_02012001 #omuricemouse #nasgoromelette #BemarongBerami_NasikArukTalur #SerbaWrap #PekanPosbar #nasigorengjepang #masskitusaya #bagikaninspirasimu #cookpad_id #cookpadcommunity_kalbar #cookpadcommunity_borneo #omuricemouse #BemarongBerami_NasikArukTelur #omurice #macammacamomurice #bagikaninspirasimu #cookpadcommunity_kalbar #cookpadcommunity_borneo #cookpad_id

Es Kopi ala Tasya Farasya

Es Kopi ala Tasya Farasya

Resep ini disebut juga es kopi junaba (jujur enak banget) ala kak Tasya Farasya

Es Jeruk Sirup Melon

Es Jeruk Sirup Melon

#FreshDrinks #MinumanSegar #MinumanSegarSimple #CookpadPremium

Puding Triple Choco

Puding Triple Choco

Assalamualaikum, selamat malam. Buat puding triple choco yuks,,makin seger ditambahin buah buahan. Resep separuh dari puding taro vanila yg sblmny dibuat dng sedikit tambahan susu taro dan kali ini tanpa kuning telur di dalamnya,karena bocil yg minta,,cuss lah dicoba enak banget. #cookpadcommunity_depok #PejuangGoldenBatikApron

Puding sagu mutiara pandan💚

Puding sagu mutiara pandan💚

Siapa sih yang menolak puding? Dessert segala usia yang bikinnya mudah dan bisa disajikan diberbagai suasana, kali ini bikin kreasi puding dengan sagu mutiara, untuk yg lagi diet bisa nih karena cukup mengenyangkan dan wangi pandan nya menggoda, yuuk dicobain, dikreasikan lagi boleh bangett.. Happy cooking... 👌 #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Jakarta

Coffee Silky Puding

Coffee Silky Puding

Silky puding ini mirip banget sama pannacotta, lembut nyusuuu... Yummy. Saya cooksnap resep taro silky puding mbak @iyussugesti sebagai apresiasi, terimakasih dan tanda sayang karena selama setahun kemarin sudah mengawal dan bekerja keras untuk #cookpadcommunity_semarang ❤️🙏. Karena tema posbarnya kopi dan saya memang suka kopi, jadi bubuk taro diresep saya ganti dengan bubuk kopi. #semangcookhokyahokye #semangcook_kopikirankamu #pekanposbar #kopikekinian

Ice Cream Buah Naga

Ice Cream Buah Naga

Bismillah Ice cream udah beberapa kali bikin sih, ngeliat tutorial di IG. Tapi biasanya cuma pake Chocolatos. Dan dulu pernah liat resepnya uni @MommyZhi_89 yang pake buah. Nah kemarin kebetulan ada buah naga. Jadilah bikin ice cream ini. Next bakalan coba pake buah yang lain lagi #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Sumbar