Tiramisu Dessert Box Roti Tawar

Dipos pada February 15, 2022

Tiramisu Dessert Box Roti Tawar

Anda sedang mencari inspirasi resep Tiramisu Dessert Box Roti Tawar yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Tiramisu Dessert Box Roti Tawar yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Tiramisu Dessert Box Roti Tawar, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Tiramisu Dessert Box Roti Tawar enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Tiramisu Dessert Box Roti Tawar sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tiramisu Dessert Box Roti Tawar memakai 12 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

#PejuangGoldenBatikApron #Cookpad_Id #CookpadCommunity_Bekasi #GA_SetawarRoti #SemarakGA_SetawarRoti #TidakSekedarMemasak #CloverCookingLovers #CookingWithHeartEatingWithLove #DessertBox Source: @ardhaniluvnabva Semarak minggu ini temanya "Roti Tawar" pilihan dari mba @syahna_caesar. Q pilih Dessert Box soalnya q blm pernah bikin tiramisu dessert box, dan hasilnya wwokkee....πŸ˜‰ Apalagi disajikan saat dingin, jadi lebih enaaaaaakkk...🀀

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Tiramisu Dessert Box Roti Tawar:

  1. Lapisan ke-1:
  2. 6 lembar roti tawar
  3. 1 sachet kopi instan tanpa ampas
  4. 150 ml air panas
  5. Lapisan ke-2:
  6. 100 gr whippcream bubuk
  7. 200 ml air es
  8. 1 sachet kopi bubuk instan tanpa ampas
  9. Lapisan ke-3:
  10. 100 gr DCC/coklat batangan
  11. 100 ml susu UHT
  12. Secukupnya choco chips

Langkah-langkah untuk membuat Tiramisu Dessert Box Roti Tawar

1
Mixer whippcream bubuk dan air es sampai mengembang membentuk foam.
Tiramisu Dessert Box Roti Tawar - Step 1
2
Bagi 2 whippcream, yg satu biarkan putih dan yg satu tambahkan 1sachet kopi instan, aduk rata. Masukkan masing-masing bagian ke plastik segitiga.
Tiramisu Dessert Box Roti Tawar - Step 2
Tiramisu Dessert Box Roti Tawar - Step 2
3
Seduh kopi instan, aduk rata.
Tiramisu Dessert Box Roti Tawar - Step 3
4
Lapisan 1: Masukkan 2lembar roti tawar yg tidak ada pinggirannya ke dalam box. Tuang kopi sedikit2 ke semua permukaan roti.
Tiramisu Dessert Box Roti Tawar - Step 4
Tiramisu Dessert Box Roti Tawar - Step 4
5
Lapisan ke-2: Masukkan whippcream putih sampai rata, lalu whippcream kopi. Masukkan dalam kulkas sampai set.
Tiramisu Dessert Box Roti Tawar - Step 5
Tiramisu Dessert Box Roti Tawar - Step 5
6
Lapisan ke-3: Lelehkan DCC dan susu UHT, tuang secukupnya ke dalam box sebagai lapisan atas. Beri topping choco chips/yg lain selera masing-masing. Simpan di kulkas, lebih enak disajikan saat dingin...🀀
Tiramisu Dessert Box Roti Tawar - Step 6
Tiramisu Dessert Box Roti Tawar - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Es Jeruk Selasih

Es Jeruk Selasih

Hallo Food Lovers,.. Minum yang segerΒ² dulu ya πŸ‘Œ Cs resepnya mba mey @Meyscila_28 wajib coba 😘 NOTE : * NO SUGAR, jika jeruknya asam bisa di tambah gula πŸ‘Œ * Es batu utk 1 gelas. Happy SatDay 🍊 #IdeMasak #PejuangGoldenBatikApron #ArisanCooksnapWongKito_MeyCila #CookpadCommunity_Palembang #Minggu7 #EsJerukSelasih

2 Gelas
10 menit
Pudding roti tawar pisang kismis

Pudding roti tawar pisang kismis

Ada sisa roti tawar mulai keras dan pisang 3 biji. Gak ada susu tapi ada fiber cream... Ya udah dipadukan aja deh.. 🀩🀩🀩

4 orang
45 mnt
Kolak Pisang Ketela

Kolak Pisang Ketela

Di dapur masih punya pisang kepok, tapi ukurannya tinggal kecil" dan tdk banyak. Kemarin" yg besar sudah saya kukus, kesukaan saya kalau ada pisang kepok seringnya dikukus aja. Alternatif untuk pisang yg kecil" dikolak dg saya tambahi ketela spy agak banyak isiannya. 🌷 Resep ke 8 🌷 #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Solo

Puding Gula Aren Tabur Bolpis

Puding Gula Aren Tabur Bolpis

Minggu ke 7 GBA > Resep 24, Rabu 16 Maret 2022 Source : @yuli_tiarni untuk setor arisan cooksnap Cocomba dengan modifikasi (tambahan remahan bolpis) Ada sisa bolpis 4 potong. Pengen puding simpel dan kebetulan ada stok gula aren. Biar ga polos, pudingnya saya kasih remahan bolpis. Lumayanlah buat cemilan manis hari ini . . #PekanPosbar #pudinggulaaren #anekapuding #PejuangGoldenBatikApron #ResepGBA_Hadleny #BandungCooksnap5_YuliTiarni #CookpadCommunity_Bandung #cocomba #authorsbandunghebring #ResepHadleny

6 cup sedang
Puding agar rasa jeruk yang murah meriah untuk Jualan

Puding agar rasa jeruk yang murah meriah untuk Jualan

Bismillah, alhamdulillah Ramadhan tahun ini ikhtiar berdagangnya jadi lebih produktif. Salah satu dagangannya adalah puding ini. Insya Allah, bahan-bahannya sederhana saja, murah meriah, tapi rasanya enak. Gunakan cup puding kecil saja, maka bisa dijual seharga 1000-an. Cocok juga sebagai salah satu menu takjil di Masjid. Semoga bermanfaatπŸ™ #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bandung #GoldenBatikApronMinggu10 #GBAMinggu10

25 cup
1 jam
Es Gabus Pelangi

Es Gabus Pelangi

Es kesukaan jaman masih anak-anak sekarang udah jarang ketemu yang jualan es gabus ini. Biar anak-anakku pernah merasakan es yang fenomenal di jamannya aku buat sendiri. #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Surabaya

Ultimate Chocolate Brownies Icecream

Ultimate Chocolate Brownies Icecream

punya sisaan brownies dr cake ultah Matthew kemaren, lgsg cus buat eskrim aja. luamaaaa banget pengen bikin ini, cm males bkin browniesnya hahaha #CookpadCommunity_Semarang #Semangcookhokyahokye #PejuangGoldenBatikApron

Es cocktail Ramadhan

Es cocktail Ramadhan

#PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Sumbar Resep @diana_az

Ice JERY Milky

Ice JERY Milky

dikarenakan cuaca dari siang sampai sore tadi puanas,pas pulang sekolah sih kakak sudah request klw nanti buka puasa mau dibikinin minuman yang dingin dingin..liat ini happy ya kak buka puasanya .,.😘 #PejuangGoldenBatikApron #ramadhan2022

2 orang
5 menit
Pancake Strawberry

Pancake Strawberry

Requestnya sikecil, waktu diajak jalan" ke masjid Cheng ho Pandaan, mampir ke pasarnya, yang dia pilih beli strawberry, nanti tolong buatin jus sama pancake ya ma..wokehh. Cari resep yang simple,cooksnap punya bunda Rizqiana Artha @cook_20003367, terima kasih ya bund resepnya. Resep asli berikut : https://cookpad.com/id/r/15780987 #PejuangGoldenBatikApron #Mingguke6

Milky Puding Bunga Telang

Milky Puding Bunga Telang

Bismillahirrahmanirrahim Sudah lama gak buat puding. Kebetulan Khafi ada kerja kelompok bersama temannya di rumah. Saya buatin puding untuk cemilan sebagai selingan . Ternyata Agar-agar yang Khafi beli di warung dekat rumah itu berwarna merah Dan itu baru saya ketahui setelah mengeluarkan isinya dari kemasan ke dalam panci πŸ˜πŸ˜€ Gak apa lah yaa di teruskan saja πŸ˜€Setelah di campur dengan air bunga telang yang biru pekat itu. Larutan agar-agarnya berubah menjadi warna Taro/ungu pucat/Lilac yang soft gitu . Sempat viral beberapa waktu lalu warna cantik ini iyakan heheehee. Kita eksekusi aja yuk. #CookpadCommunity_KalBar #CookpadCommunity_Borneo #CookpadId #MilkyPudingBungaTelang #PudingBungaTelang #ResepMamahAura

18 porsi
Es Kuwut

Es Kuwut

Panas panas gini cocok banget minum minuman yang dingin dan syegerrr.... Apalagi yang puasa..wahhh tambah mantap aja..... Semangat dong puasa nya...... Es kuwut ini aku modif dengan buah nanas, anggur dan jeruk....ada sedikit tambahan jeruk lemon yang jadi es nya lebih seger .... Selamat berbuka puasa ..... #PokcoyTakjil_RagilWulan #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi5 #IdeTakjilDariMamah #IdeMasak #CeritaDapurHariIni #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya

Es sago Kopi Jelly / Coffee Jelly Sago Drinks

Es sago Kopi Jelly / Coffee Jelly Sago Drinks

Seger es kopi jellynya. Bisa buat ide untuk berbuka puasa nanti ya bunda. Recommended banget. Resep asli untuk kuahnya pake susu evaporated. Saya pake air+SKM. Kekentalannya disesuaikan ya. Jadi setelah air, saya kasi sirupnya dulu baru saya tambahkan SKM sambil dikoreksi rasanya Recipe: ig ayoe_widya83

Puding Naga Yoghurt

Puding Naga Yoghurt

Biasalah ngolah bahan makanan yg anak-anak kurang suka supaya jadi makanan enak bagi mereka. Salah satunya ya buah naga ini. #PejuangGoldenBatikApron

1 loyang
1 jam
Puding Marie

Puding Marie

Minggu ni d kotaku cuaca lagi panas"nya.. So anak" minta cemilan yg dingin lalu jdlah kt bikin cemilan dingin" kesukaan anak"... ( 7th week ) Source : youtube Lis Achmady #PejuangGoldenBatikApron #puding #dessert #mycuisinemyadventures

Es Jelly Teh Tarik Gula Aren

Es Jelly Teh Tarik Gula Aren

Assalamualaikum,wr.wb,,,, Sobat Cookpaders,,, Alhamdulillah,,, Tetap semangat goyang dapoer Sobat Cookpaders,,, Spesial dari dapoer Madura,saya ingin ajak Sobat Cookpaders buat minuman Khas Negara Malaysia yaitu "Teh Tarik" Minuman ini akan lebih spesial yang saya padukan salah satu pemanis alami khas Negara Indonesia yaitu "Gula Aren" Jalinan persaudaraan antar negara yang bisa kita jalin melalui minuman spesial ini serta menyambut Bulan Suci Ramadhan yang kita ramaikan dengan Masakan dan Minuman beraneka ragam dan beraneka citarasa,bisa kita sajikan dan nikmati selama Bulan Ramadhan Bahan yang saya pakai,bahan yang tersedia dirumah,jika Sobat Cookpaders ingin citarasa minuman ini lebih istimewa, bisa disesuaikan dengan selera Sobat Cookpaders #Cookpadcommunity_surabaya #Cookpadcommunity_madura #PejuangGoldenBatikApron #M8

Pancake Bihun Coklat (karakter Love)

Pancake Bihun Coklat (karakter Love)

Assalamu'alaikum Sudah hari rabu lagi dan aku hampir lupa kalau hari ini hari rabu..πŸ€¦β€β™€οΈ Alhamdulillah sorean keinget jadi ga bolos deh. GoDa bonus minggu ini ditentuin olah mb @oliveiafaizin yang bertema "shape of love" Buat love ini bikin yang simple aja deh, pake bahan yang ada dirumah. Pancake bihun coklat aja, dan anak2 suka. Ga kerasa ada bihun didalamnya. Source : @kreasibihunaaa #GoDaBonus_LoveLive #GoDaPaders_2022 #komunitasPaders #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Yogyakarta #PejuangGoldenBatikApron #KreasiBihunAAA #BihunAAA #70thBihunAAA #Bihunberas #Bihun

Banana choco pancake

Banana choco pancake

Lama banget ga upload resep 😬 ada pisang sisa mpasi. Udah eneg banget makan sisa pisang, coba olah jadi pancake eh jadi enak πŸ˜‹

3 orang
30 menit