Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby

Dipos pada March 25, 2022

Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby

Anda sedang mencari inspirasi resep Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby adalah 2 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby diperkirakan sekitar 45 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby memakai 18 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Pertama kali tau dessert ini pas nonton MCI 8, penasaran kok bisa ya dessert jesselyn yg sesimple ini lebih unggul dibanding dessert nadya yg keliatannya lebih complicated. Resepnya mainly dari channel Devina Hermawan dengan sedikit modifikasi, stepsnya ada liat dari channel Flavours of Asia juga.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby:

  1. Merah Delima
  2. 10 buah water chestnut kaleng (bisa diganti bengkoang segar)
  3. 10 tetes pewarna merah (saya jg pake pewarna hijau)
  4. secukupnya tepung tapioka
  5. secukupnya air
  6. Sirup Pandan
  7. 100 gr gula pasir
  8. 200 ml air
  9. 2-3 lembar daun pandan
  10. Santan
  11. 65 ml santan kental (me: kara)
  12. 3 sdm cream (bisa diganti susu/air biasa)
  13. 60 ml air (atau secukupnya untuk mencairkan santan)
  14. sejumput garam
  15. Pelengkap
  16. nangka
  17. daging kelapa muda
  18. biji selasih

Langkah-langkah untuk membuat Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby

1
Potong water chestnut menjadi 6-12 bagian, rendam di air + pewarna secukupnya. Sisihkan 15 menit
Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby - Step 1
Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby - Step 1
2
Rebus air, gula, dan daun pandan sampai gula larut dan teksturnya sedikit mengental seperti sirup.
Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby - Step 2
3
Panaskan santan, krim, air dan garam. Jangan sampai mendidih agar santan tidak pecah.
Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby - Step 3
4
Tiriskan water chestnuts, gulingkan di tepung tapioka sampai semua terbalur tepung
Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby - Step 4
Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby - Step 4
Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby - Step 4
5
Rebus water chestnuts, usahakan agar butiran tepung tidak banyak ikut terebus (saya:disaring dulu). Rebus sampai tepung tapioka mengapung, transparan, dan matang
Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby - Step 5
Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby - Step 5
6
Tiriskan air rebusan, masukkan merah delima ke dalam air es/ice bath
Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby - Step 6
7
Racik es batu, sirup pandan, santan, merah delima, potongan nangka. potongan daging kelapa muda, dan biji selasih sesuai selera
Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby - Step 7
Thap Thim Krop atau Es Merah Delima atau Thai Red Ruby - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Puding Kaca Jagung Pandan

Puding Kaca Jagung Pandan

Salah satu tanaman palawija adalah jagung. Kita semua sudah familiar ya dengan jagung. Jagung bisa diolah menjadi macamΒ² makanan, salah satunya puding Kali ini saya membuat puding jagung pandan penampilannya sungguh cantik. Selama memasak aroma jagung dan pandan tercium semerbak. Teksturnya lembut tp juga kenyal. Rasanya sungguh unik dan nikmat, ada rasa manis dari jagung dan rasa khas pandan Palawija adalah suatu upaya untuk melakukan meningkatkan produksi pangan dengan menciptakan diversifikasi atau keragaman. Biasanya tanaman palawija digunakan sebagai tanaman selingan setelah petani selesai memproduksi satu jenis sumber makanan. #PekanPosbar #PosbarPalawija #JABODETABEK_OLAHANPALAWIJA #CocomtangPost #CookpadCommunity_Tangerang

Iced Yellow Booster

Iced Yellow Booster

Mendung tapi gerah Bogorku πŸ₯΅ disejukin sama yg segeeerr segeerrr pas bgt utk yg pulang jumatan juga yessss 🀀😍 Source Ig JktFoodHunting πŸ™πŸΎ #CookpadCommunity_Bogor #minuman

274. JELLY DRINK KULIT BUAH NAGA

274. JELLY DRINK KULIT BUAH NAGA

Masih di #Masaksetiapbagian, sisa kulit buah naga dari resep syrup di jadikan jelly... Tambahkan susu dingin dan diminum disiang nan cerah....Alhamdulillah...segerrr.. Cooksnap ide dari mbak @avitaunaiya ..." peri dapur di masaksetiapbagian dari cocomtang... Terimakasih mbak idenya... Source resep : mbak avita unaiya #Masaksetiapbagian #Cookpad.id #CookpadCommunity_Tangerang #GA_Avitaunaiya #kulitbuahnaga #jelly

1 cetakan
45 menit
Aloe Vera Lime Ice

Aloe Vera Lime Ice

Assalamualaikum yorobun aku mau bagiin resep Aloe Vera Lime Ice yang seger dan enak banget yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ya

4-5 Orang
30 Menit
Chocolate mousse pudding

Chocolate mousse pudding

Resep coklat yang super lembut dan manisnya sedang, buat kalian pecinta coklat pasti bakal ketagihan karena ini tuh lembut banget, bikinnya juga gampang banget, jd wajib di coba πŸ˜‚

6 Org
15 Menit
Easy fluffy Pancake - new fav

Easy fluffy Pancake - new fav

Diadaptasi dari resep di inspiredtaste.net Bikinnya gampang banget. Ga perlu mixer. Hasilnya tetap lembut meskipun sudah dingin. Jika ingin dijadikan banana pancake, tambahkan 1 buah pisang yang sudah dihancurkan menggunakan garpu dan jumlah susu yang digunakan hanya 250 gr.

Pancake fluffy

Pancake fluffy

Ini resep bisa langsung di pakai atau biasanya saya diamkan semalaman

2 orang
Kolak Campur Sari Ubi Ungu

Kolak Campur Sari Ubi Ungu

Semarak Clover di minggu ini adalah kreasi aneka kolak dari mbak @Hadijah_KK. Dan kolak adalah salah satu panganan yang sangat pas untuk mengusir udara dingin di musim penghujann seperti di bulan November ini. Sedang kolak campur sari ini, berisi ubi ungu dengan pisang, dan biji mutiara merah sehingga selain memberikan warna yang lebih cantik pada kolak, juga fariasi dalam rasa dan tekstur. #GAKolakukanSegalanya #Semarak_GAKolakukanSegalanya #TidakSekedarMemasak #CloversCookingLovers #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Solo #KolakCampursari #KolakUbiUngu #resep_RhymerwidKitchen

Bapel lembut

Bapel lembut

Kue kesukaan anak bungsu yg biasa disajikan dg sarapan minum susunya.

4 cetakan Bapel
1 jam 30 menit
Puding Brownies Roti Tawar

Puding Brownies Roti Tawar

Kreasi roti tawar yg cocok kue ultah atau acara spesial lainnya. Simpel dan enak, rasa brownies tapi ada tekstur pudingnya. Selamat mencoba 🌻 Source: nia bayens #CookpadIndonesia #Cookpadcommunity_Malang #KreasiRotiTawar #OlahanRotiTawar #Puding

Puding Mangga Sultan

Puding Mangga Sultan

Ahad , 12.12.21 Puding Mangga ini dua lapis, saya sebutnya inner dan outside Rasanya legit dan mewah loh 😍 Lebih nikmat lagi saat puding dingin Cocok untuk gift atau hadiah bagi yang tersayang Dan inipun saya sertakan dalam event #ResepLocalteam_Bekasi dalam rangka Pilkada 2022 Dan bila saya terpilih menjadi salah satu local team, saya harap dengan passion, talenta dan pengalaman yang saya punya saya bisa berkontribusi untuk kemajuan komunitas dan bisa berguna bagi yang membutuhkan 😘 Bila berkenan teman2 bisa me recook resep puding ini , terima kasih sebelumnya. Happy cooking dan baking 😍 Yukk lanjut ke cara buatnya 😘 #cookpadcommunity_Bekasi #resepsiskadian

round 24cm
-
Kolak Biji Salak Labu Kuning

Kolak Biji Salak Labu Kuning

Dalam rangka mengikuti "Semarak" dengan tema kolak, saya memilih membuat kolak biji salak labu kuning, karena di rumah ada labu kuning yang sudah sebulan nganggur πŸ˜„, dan saya belum pernah makan kolak biji salak 😬, jadi penasaran banget dengan rasanya. Tekstur kuah kolak biji salak lembut dan sedikit kental, biji salaknya kenyal enak, ditambah kacang merah, cincau kw dan nata decoco kw, jadi lebih nikmat saat memakannya. Saran saya kalau ada cincau asli dan nata decoco asli akan lebih baik. Karena di rumah tidak ada, jadi saya ganti pakai nutrijel kelapa muda dan nutrijel cincau. Maaf fotonya malam-malam, udah mati gaya rasanya. Semoga mbak @Hadijah_KK dan para admin berkenanπŸ™. Saya cooksnap resep mbak @adityadamayanti , dengan menambahkan kacang merah, cincau kw dan nata de coco kw sebagai pelengkap. Untuk takaran bahan saya kalikan dua. Untuk pemakaian gula pasir saya ganti pakai gula singkong. #GAKolakukanSegalanya #Semarak_GAKolakukanSegalanya #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Bekasi

4 orang
1jam
Puding Roti Tawar Kukus

Puding Roti Tawar Kukus

Cemilan yang paling sering dibuat dirumah karna mudah dan anak saya doyan banget. Biasanya saya pakai topping kismis, berhubung habis jadi kali ini saya coba dengan topping keju dan meses coklat. Jika mau lebih manis bisa ditambahkan gula pasirnya ya mom. Selamat mencoba :)

Mango Jelly ice

Mango Jelly ice

Punya sisa 2 buah mangga .gak ada yang nyolek, daripada busuk mending dibuat sesuatu yang enak dan segar. Kebetulan sudah simpan resep minuman segar nya mbak @susan_mellyani . Manis,asem .. seger. Yuk markicob ... pasti nya enak πŸ‘. Pas buat cuaca yang agak gerah siang ini. #Bunda_Lia #CookpadCommunity_Jakarta #CookpadIndonesia

Es pisang coklat

Es pisang coklat

8 porsi
15 menit
Puding susu chokolatos

Puding susu chokolatos

Puding ini saya terinpirasi dari ibu saya yang selalu membuat puding ini ,kalo ada acara arisan di rumah

tidak ada
25 mnt
Es Air Mata Pengantin

Es Air Mata Pengantin

Es air mata pengantin merupakan minuman khas Riau, tepatnya dari Kabupaten Indragiri Hulu. Disajikan saat acara pernikahan maupun acara lain yang mengandung unsur kebahagiaan. Es Air Mata Pengantin adalah minuman dengan cita rasa segar. Isinya adalah es campur dengan aneka agar-agar yang kenyal dan warna-warni. Namun, mengapa nama minuman asal Indragiri Hulu ini begitu unik, Es Air Mata Pengantin? Menurut mantan Gubernur Riau, Arsyajuliandi Rachman, minuman ini dinamakan air mata pengantin dikarenakan pada zaman dahulu minuman ini disajikan ke pengantin. Pengantinnya tak bisa berhenti menangis (karena bahagia), sehingga diberi Es Air Mata Pengantin. Oleh karena itu, pada zaman dahulu, minuman ini hanya disajikan pada saat acara-acara bahagia, seperti acara pernikahan. Source : https://www.google.com/amp/s/bertuahpos.com/travelling/asal-usul-nama-air-mata-pengantin.html Postingan saya kali ini untuk meramaikan semarak Clover, yg tema nya ditentukan oleh mba @PutriChristian bertema hidangan kerajaan dan bertema sejarah. #GASejarahIndonesiaku #Semarak_GASejarahIndonesiaku #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Jakarta

rame ramw
Roll Cake Kolak Ubi

Roll Cake Kolak Ubi

Bismillah... Tema semarak minggu ini kolak dari mba @Hadijah_KK .udah niat mau bolos lagi kaya minggu kemarin🀭🀭🀭,karena paksu sama anak2 kurang suka kolak,pas waktu dah mepet baru mikir masa iya mau bolos lagi..πŸ˜…πŸ˜…πŸ˜… Akhirnya cari2 ide biar kolak ga mubazir,akhirnya aku bikin kolak kekinian. Alhamdulillah pas jadi anakku syuka😍😍😍 Jadi tim mepet itu ga enak,di kejar2 waktu dan harus mengejar matahari supaya dpt cahaya ilahi waktu pocan. Untung nya,roll cake ini berhasil selesai tanpa ada kendala jadi ga harus ngulang Soalnya waktu ngeroll nya agak tricky,harus penuh perasaan dan penghayatan biar ga patah Buat mba @viavie makasih mau nemenin aku bikin roll cake secantik dirimu Moga berkenan ya mba Hadijah_KK Source : Resep roll cake mba viavie Resep krim kolak mba @Kaianiandra Resep selai ubi YT David Kindangen #GAKolakukanSegalanya #Semarak_GAKolakukanSegalanya #TidakSekedarMemasak #CloversCookingLovers #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Bekasi #CookpadIneinesia

Cake pudding busa ❀️

Cake pudding busa ❀️

Alhamdulillah ❀️ pesenan kue lancar Nyambi si dedee ttp bisa jalan dongg 😍 yuk ikuti resep nya πŸ‘πŸ˜‰ #Cakepuddingbusa #Kreasicake #Bolupuddingbusa