Pudding Lumut Pandan

Dipos pada March 5, 2022

Pudding Lumut Pandan

Anda sedang mencari inspirasi resep Pudding Lumut Pandan yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Pudding Lumut Pandan yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Pudding Lumut Pandan, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Pudding Lumut Pandan enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Pudding Lumut Pandan adalah 10 Porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Pudding Lumut Pandan diperkirakan sekitar 30 Menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Pudding Lumut Pandan sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Pudding Lumut Pandan memakai 16 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Pudding simple kesukaan keluarga, cocok untuk jualan..Yukk buat Puddingnya

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Pudding Lumut Pandan:

  1. Bahan Pudding Lumut
  2. 10 gr Agar agar swallow Globe bening
  3. 130 gr Gula Pasir
  4. 550 cc Air
  5. 100 cc Juice Pandan yg sudah disaring dr 20 lbr daun pandan
  6. 100 gr Santan instan
  7. 3 tetes pasta Pandan
  8. 1/4 sdt Garam
  9. 2 bh Telor Ayam (kocok lepas)
  10. Bahan Pudding Butter :
  11. 3 bh kuning telor kocok lepas
  12. 1/2 kaleng SKM
  13. 100 gr Butter/ Margarine
  14. 500 cc air
  15. 1 bungkus Agar agar Bening
  16. 1/4 sdt Vanilla esc

Langkah-langkah untuk membuat Pudding Lumut Pandan

1
Yukk kita siapin Pudding Lumutnya, sebelumnya siapkan cetakan agar2 yg sudah dilap bersih
2
Campur semua bahan, aduk rata lalu panaskan aduk2 klo mau lumutnya kecil, klo mau lumutnya besar jangan sering diaduk. panaskan sampai mendidih lalu angkat
3
Pudding lumut biarkan agak dingin dan mengental sebelum di masukkan ke dlm cetakan, agar tdk terpisah antara lumut dan agar2 nya.
4
Setelah agak dingin aduk rata sebelum dimasukkan dlm cetakan, tuang perlahan dan dinginkan
5
Siapkan bahan untuk Pudding Butter yaa
6
Campur semua bahan, lalu aduk rata dan panaskan, aduk sampai butter tercampur rata setelah mendidih angkat, biarkan uap dan asapnya hilang
7
Tuang diatas pudding Lumut perlahan, lalu dinginkan. Siap disajikan setelah pudding set.
8
Bisa disajikan dengan Vanilla sauce dan disajikan dingin..
9
Yukk buat, bisa juga untuk ide jualan.. Selamat mencoba

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

396.Iced Coofee Blue pie Brown sugar

396.Iced Coofee Blue pie Brown sugar

Minggu ini pekan Posbar dari mamah serba kopi kekinian bersamaan dg acara Posbar bancaan 3C (Cooking Community Class) dan juga diCoboy komunitas Surabaya ada novelis kita mbak Evis @evisdsarwendah yg ikut meramaikan dg sharing tentang perkopian terima kasih ya mbak Evis sekarang lbh mengenal tentang kopi smoga karier semakin sukses ya Oh ada mbak Chintya putri mbak Berlian @soewandono19 yg lagi ultah ke 16 happy b'day ya cah ayu smoga apa yg kamu cita2kan kelak akan terlaksana sukses selalu ya Saya cooksnap kopinya mbak Evis dan kebetulan lg panen bunga Telang sekalian saja eksperimen buat kopi kekinian sayangnya blm bisa berlapis maksimal maaf ya mbak Evis tapi rasanya tetap mantab. 16/1/22 Source : @evisdsarwendah #CoboyGiveaway_NgacoEvis #Ngaco_CoffeeIminLove #Coboy_MakeMeHappy #KopiKekinian #PekanPosbar #TiketGoldenBatikApron #CookingCommunityClass_KreasiOlahanKopi #BancakanCeria3C #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadCommunity_Banyuwangi #SalamKompakSelalu

Puding semburat 2 warna

Puding semburat 2 warna

Puding yang satu ini sangat mudah pembuatannya, selain itu bahannya pun sangat simple. Namun begitu puding ini terlihat cantik dan mewah. #cookpadcommunity-jakarta

Japanese Fluffy Souffle Pancake

Japanese Fluffy Souffle Pancake

#Sumandan_Teflon #cloverdandelion17 #CookpadCommunity_Sumbar ~Sumandan (Serunya Masakan Dapua Surang). #PejuangGoldenBatikApron #PekanPosbar #SerbaTeflon Souffle adalah pancake khas Jepang yang sangat lembut dan mengempis ketika sudah dingin. Uniknya, ketika kamu memakannya dalam keadaan hangat, kamu akan mendengar suara gelembung udara yang tertahan di dalamnya. Menikmati Japanese souffle fluffy pancake sangat sempurna dengan tambahan seperti sirup, buah, ice cream, hingga kacang-kacangan. Sumber resep: Sora Machida

5 orang
30 menit
Bubur Sumsum Lembut, Gurih, Manis (tanpa kuah)

Bubur Sumsum Lembut, Gurih, Manis (tanpa kuah)

Anak-anak suka sekali makan bubur. Salah satunya bubur sumsum. Karena mereka kurang suka makanan berkuah, jadilah pagi-pagi bikin sarapan bubur tanpa kuah, tapi tetap terasa gurih manis khas bubur sumsum. 💞💞💞

Dessert Box Roti Tawar Strawberry

Dessert Box Roti Tawar Strawberry

Ceritanya dirumah lagi banyak strawberry dari saudara. Daripada bingung mau diapain, bikin yang simpel tapi anak anak suka. Jadilah bikin dessert box roti tawar ini. Paling nikmat disantap dingin. Yuk cuss di bikin! #PejuangGoldenBatikApron

2 Box
5 jam
Es Kopi Susu Gula Aren

Es Kopi Susu Gula Aren

Hujan2 bikin minuman dingin sesuatu banget.. Resep aslinya Yuk coba resep menarik ini! https://cookpad.com/id/resep/15871135?invite_token=P2g5SL Terimakasih utk mb @mawaddahtarjib atas inspirasi nya Rasa kopinya sama kuat dengan gula arennya dan tidak terlalu manis namun gurih dr full creamnya. Nah, lebih mantap rasanya dipadukan dekan Bluder yg super lembut dan manis(resep bulernya terpisah dong) 😍 #MeolahCaruan_Kopi #TimKopiSusuGulaAren #KulaEtamCocok #CookpadCommunity_Id #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_TanjungRedeb #CookpadCommunity_Berau #TiketGoldenBatikApron #minumansegar #kopikekinian

Kolak Labu Kuning, Ubi Jalar & Singkong

Kolak Labu Kuning, Ubi Jalar & Singkong

Selamat sore semua...🤗 Semoga kita semua diberikan kesehatan. Amien 🤲🏻 Cuaca di Samarinda lagi gerah banget...🥵 Pengennya minum yang dingin - dingin terus...🧊 Bikin kolak enak kayaknya, bisa dimakan hangat - hangat/dikasih es juga bolehlah...👌🏻 🌺Minggu Ke - 2🌺 #PejuangGoldenBatikApron

5 Porsi
45 Menit
Es Krim & Whipcream KW 🤭

Es Krim & Whipcream KW 🤭

Ini edun pisan lah Sedia tutup panci untuk tameng, karena kusabab si es laluncatan ngararacleng paburingsat pas pertama dikocok mixer 🤣🤣🤣 Pertamanya doang, ke sini-sininya mah si sayah sdh mahir mengelak dr para es yg ngacleng itu 😅 Mengelak dari kegalauan sajah yg saya belum mahir mah 😫 Teksturnya lembut, ditambah perasan lemon/jeruk nipis paling maknyoooosssss, segerrrrr. Pengen chantilly cake jg pakai krim ini. Yg murah meriah we sayah mah, chantilly chantilly-an 🤭 I'm the #PejuangGoldenBatikApron

Es Lemon Timun

Es Lemon Timun

Sisa timun setengah aja dr makan empek empek dos kemarin.. segerin aja tambah es batu dan lemon #CookpadIndonesia #KulaEtamCoCok #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_berau #CookpadCommunity_tanjungredeb #PejuangGoldenBatikApron

Strawberry Shortcake Triffle

Strawberry Shortcake Triffle

26.04.21 Yeayy Golden Apron yang ditunggu-tunggu finally datang lagii ni. Bismillah program #TiketGoldenBatikApron yang mengawali hari ku di taun 2022 ini, semoga nanti dan seterusnya bisa konsisten upload selama 52 minggu. Semangat untuk mentemen disini yang juga ikutan, mari kita berjuang sama-sama 😇 Kali ini saya share resep strawberry shortcake model dilayer dalam gelas yang dinamakan triffle. Karna kue ini pun ada juga jenisnya yang versi whole atau utuh besar. Saya buat ini ketika dulu ada tugas mempraktikkan teknik bake yang baik dan benar sesuai kaidah. Menurut saya untuk takaran gula nya ini pas dan dipadukan whippy bubuk jadi ga bakal eneg. Yuk cobain 😊 Source : Phie Kitchen #TiketGoldenBatikApron #MetodeDasarMemasak #Smt2_1

3-4 Gelas mini
Es lilin kopi gula aren

Es lilin kopi gula aren

Posting nya ke maleman nih, dari tadi ngelonin s dede sampai ketiduran, bangun tidur ehhh baru inget kalau es nya belum di plastikin..... #TiketGoldenBatikApron #Cookpadcommunity_Karawang

10 buah
30 menit
Puding lumut bunga telang

Puding lumut bunga telang

Berawal dari tugas UKK anak yang mengharuskan berkreasi dengan tanaman telang Agak telat sich karna booming telang udah lama, tapi why not tuk di coba....

2 loyang sedang
15 menit
Korean Fluffy Pancake

Korean Fluffy Pancake

Akhirnya reshare juga resep dari hasil cooksnap resepnya @Dapur_neetasyl 🥰. Setor cooksnap nya sudah beberapa bulan lalu. Alhamdulillah...akhirnya bisa dipakai untuk setoran Golden Batik Apron minggu ke 1 ini dan bisa untuk ikut event nasional dan regional juga yang sudah cukup lama absen karena sibuk ini dan itu 🤓🙏. Oh iyaa....Ini pancake betulan enaak 🤤. Yuks dicoba juga #PejuangGoldenBatikApron #Pais_HoyongDiTeflonan #CookpadCommunity_Bandung #PekanPosbar #SerbaTeflon #Minggu1

Es kopsu hitam putih

Es kopsu hitam putih

Hitamnya dari cincau Dannnn putihnya dari kelapaa muda yak😀😀😀😄🤭

Es Milo Puding Kopi Dinosaurus

Es Milo Puding Kopi Dinosaurus

Es Milo Puding Kopi Dinosaurus ini aku buat utk Cookies Mba @haecony , biasanya minum Milo ya cuma sekedar Milo pake es saja, gak pernah dicampur apapun. Lihat resep Mba Indri ada Es Milo Puding Kopi, coba2 deh bikin, tenyata makin mantap deh. Resep Pertama di Tahun Baru ( 701222 ) #TiketGoldenBatikApron #Cookies_Indri #CookpadCommunity_Tangerang #Kopi

Pancake Oatmeal (ekonomis dan menyehatkan)

Pancake Oatmeal (ekonomis dan menyehatkan)

Mau ngabisin quaker oatmeal instan yang sisa dikit, tapi bosan kalau cuma diseduh air panas or susu, jadi dibuat pancake saja dan kebetulan ada pisang sunpride (lebih baik pakai pisang yang udah lebih matang yaa biar lebih wangi dan rasa pisang lebih terasa). #TiketGoldenBatikApron #Menusarapanpagi

1 porsi
30 menit
Puding Jagung Nutrijel

Puding Jagung Nutrijel

Minggu pertama challenge #PejuangGoldenBatikApron dimulai dengan yg manis gurih dan insyaallah menyehatkan. #cookpadcommunity_kaltim #cookpadcommunity_borneo

Puding Jeruk (Snack MPASI 12M+)

Puding Jeruk (Snack MPASI 12M+)

Resep puding jeruk ini bisa dari umur 7M+ ya momy😉

Es goyobod tape ketan hitam

Es goyobod tape ketan hitam

Penasaran nih sama es goyobod udah cookmark lama banget resep bu isna, waktu mrt jcco, baru kesampaian cooksnap sekarang, aku bikin setengah resep, bikinnya kilat ini dari jam 5 sore, setengah 6 langsung pocan, xixixi. Aku tambahin tape ketan, biar tambah manis, semoga berkenan ya ibu isna, sehat selalu 😘. Karena ini bebas tepung terigu aku sekalian posbar untuk #PekanPosbar #GlutenFree Sumber : @IsnawatiSukendar #ArisanCooksnap3C_Isnawati #CookingCommunityClass #SalamKompakSelalu #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #cookpadcommunity_jakarta #cookpadindonesia #PejuangGoldenBatikApron #GBAweek05