Banoffee Muffins

Dipos pada March 5, 2022

Banoffee Muffins

Anda sedang mencari inspirasi resep Banoffee Muffins yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Banoffee Muffins yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Banoffee Muffins, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Banoffee Muffins enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Banoffee Muffins sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Banoffee Muffins memakai 10 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bismillaah... Selasa, 1 Februari 2022 Aslinya ini enak banget, bikin nya juga mudah. Hatur nuhun, Bu @giacinta inspirasi resepnya πŸ’œ. Izin modif ya Bu , aku tambahkan bubuk kopi, aroma nya bikin good mood. Source : @giacinta #BandungCooksnap4_GiacintaPermana #CookpadCommunity_Bandung #AuthorsBandungHebring #PejuangGoldenBatikApron

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Banoffee Muffins:

  1. 2 butir telur ayam
  2. 145 gr gula pasir
  3. 1 sdt pasta vanila
  4. 4 buah pisang ambon matang, lumatkan
  5. 145 gr tepung terigu
  6. 1 sdt baking soda
  7. 2 sdt baking powder
  8. 150 ml susu cair + 1 sachet kopi hitam bubuk
  9. 150 ml minyak goreng
  10. Topping : sesuai selera Cranberry

Langkah-langkah untuk membuat Banoffee Muffins

1
Kocok telur dan gula pasir dengan whisk hingga gula larut, tambahkan pasta vanilla, masukkan pisang yang sudah dihaluskan. Aduk rata.
Banoffee Muffins - Step 1
Banoffee Muffins - Step 1
Banoffee Muffins - Step 1
2
Tambahkan tepung terigu, baking soda dan baking powder. Aduk rata. Tuang kopi susu dan minyak secara bergantian, aduk rata.
Banoffee Muffins - Step 2
Banoffee Muffins - Step 2
Banoffee Muffins - Step 2
3
Siapkan cup muffin, tuang adonan hingga penuh ya (biar hasilnya lebih mengembang cantik), kemarin saya hanya 3/4 bagian cup, hasilnya kurang menjulang tinggi. Beri topping cranberry atau sesuai selera. Panaskan oven dengan suhu 180 Β© selama 15 menit. Kemudian turunkan suhu nya, oven muffin dengan suhu 160Β© selama 45 menit (tes tusuk aja ya, sesuaikan dengan oven masing-masing). Angkat dan dinginkan.
Banoffee Muffins - Step 3
Banoffee Muffins - Step 3
4
Sajikan 😍
Banoffee Muffins - Step 4
5
Tekstur nya lembuut dan legit banget πŸ’œ
Banoffee Muffins - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Es Lemon Tea

Es Lemon Tea

Minum es lemon tea ini segar banget, apalagi di minum pas cuaca panas. Bikinnya juga mudah. #PejuangGoldenBatikApron

Es Kopi Susu Good Time Coffee (GBA #5)

Es Kopi Susu Good Time Coffee (GBA #5)

Source: @mamafathan Ketemu resep minuman yang enak banget buat temen ngejar deadline terjemahan ❀ Kopi susu ditoppingin cookies rasa kopi, duh anak saya jadi ikutan bolak-balik nyendokin si kopi πŸ˜„ Cookies rasa kopi bisa diganti rasa yang lain, ya. Asal jangan rasa yang pernah ada, nanti keinget mantan wkwk... #Anjangsana_Jakarta #CookpadCommunity_Bogor #PejuangGoldenBatikApron #Week5

1 gelas
Es Krim Kopi

Es Krim Kopi

Es Krim Sehat Homemade Es Krim Kopi Richcreme Kalau krucil sudah ga ketahan terus2an mau es krim, mau ga mau ibunya harus buat es krim sendiri yang pastinya lebih higienis dan lagi2 hemat🀭πŸ₯° Es krim nya lembuut dan tak kalah lezat dengan beli di ***’*mart 😁 #CSDepok_SerbaKopi #PekanPosbar #KopiKekinian #TiketGoldenBatikApron #IdeMasakku #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookpadCommunity_Depok #CookpadCommunity_id #Cookpad_Id #CookpadIndonesia

Es Kopi Susu Cincau

Es Kopi Susu Cincau

Buat banyak karena untuk menjamu tamu diacara aqiqahan nih, pas banget nyeruput es kopi cincau abis makan sajian prasmanan. #MeolahCaruan_Kopi #TimKopiSusuCincau #PekanPosbar #KopiKekinian #TiketGoldenBatikApron #DiajakTeamBorneo #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Bontang

Dessert Cup Labu Kuning Santan Gurih

Dessert Cup Labu Kuning Santan Gurih

Ada sisa labu kuning dikulkas dan dapat inspirasi kreasi labu kuning dari YT cookingwithhel , langsung eksekusi ajadeh πŸ’ƒπŸ» #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #KreasiLabuKuning #LabuKuning #DessertCup

5 porsi
1 jam
Puding Susu Jelly

Puding Susu Jelly

Untuk cara membuat yg lebih detail bisa kunjungi channel YT aku yaa : Melisa Nindya

1 loyang
45 menit
Vla Puding dengan Kopi Tanpa Telur

Vla Puding dengan Kopi Tanpa Telur

#CSDepok_SerbaKopi #CookpadCommunity_Depok #PekanPosbar #KopiKeninian #resepkue_siswatyelfin

Es jeruk peras

Es jeruk peras

Mengawali tahun baru nih,..... harus rajin lagi nih buat menu baru dan harus lebih semangat lagi dalam memasak dan membuat resep tentunya... . #TiketGoldenBatikApron #Cookpadcommunity_karawang

1 gelas
5 menit
Es Lemon Timun

Es Lemon Timun

Sisa timun setengah aja dr makan empek empek dos kemarin.. segerin aja tambah es batu dan lemon #CookpadIndonesia #KulaEtamCoCok #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_berau #CookpadCommunity_tanjungredeb #PejuangGoldenBatikApron

Ice cube coffee milk

Ice cube coffee milk

Ikut ngeramein posbar cp tema kopi ke kinian yuk ah ikut ngeramein... #kopikekinian #posbarkopi #cookpadcommunity_karawang

1gelas
1 jam
Es Susu Bunga Telang

Es Susu Bunga Telang

Panen bunga telang, dibuat minuman segar berwarna biru, cantik ya😍 #Cookpadcommunity_Kalbar

2 gelas kecil
Puding Coklat Vla Keju

Puding Coklat Vla Keju

Ini puding pertama yg sy jual di wadah cup. Puding coklat manis dgn vla keju yg gurih jd perpaduan yg nikmaat, apalgi dimakan pas dinginπŸ‘ŒπŸ˜€ yuks moms qt buat. Semoga sukaπŸ™πŸΌπŸ˜ #puding #pudingcoklat #pudingvla #masakdarirumah #resepsederhana #ceritadapurXie #pejuangdapur

Es Kopi Pandan

Es Kopi Pandan

Resep dari mbak : @melyni Senang sekali bisa ikutan kelas kopi 😍 pas lagi demen-demennya ngopi. Semoga makin pinter bikin dan milih kopi. Terimakasih mbak melyni atas ilmu nya yang sangat berharga.❀️ #kelasinspirasi_kopi #cookpadcommunity_tangerang #pejuanggoldenbatikapron

Pudding Susu telur ceplok

Pudding Susu telur ceplok

5-8 orang
3 jam
Puding Jagung Mix Mangga Mager

Puding Jagung Mix Mangga Mager

Terinspirasi dari kemageran yang ingin menciptakan karya😜 ~Puding Jagung Mix Mangga Mager~ Note : Mager bukan penghalang untuk menciptakan karya ya bund. Resep simple bisa jadi solusinya!!! #TiketGoldenBatikApron

2 orang
45 menit
Puding Susu Lapis Mangga

Puding Susu Lapis Mangga

Buka kulkas masih ada stock mangga mau di makan langsung cuma sedikit , cek lemari penyimpanan eehh ada agarΒ² 2 bks cuss laahh kita bikin puding aja buat besok nemenin daring πŸ˜€πŸ˜€

20 cup
Japanese Iced Coffee (v60) by Darat Coffee Lab

Japanese Iced Coffee (v60) by Darat Coffee Lab

Setelah kapan hari bikin metode dari Otten Coffee, sekarang saya pakai metode 10:20 dari Darat Coffee Lab. Maksudnya 10:20 adalah 10gr biji kopi diseduh dengan 200gr air. Nah untuk japanese ice, variabelnya 100gr air dan 100gr es batu. Detail : Biji : 10gr Air : 100gr Es batu : 100gr Gilingan : medium-fine Suhu : 94Β°C Kopi : Kamojang Fruit Enzyme (Kopi Mix Malang) Rasa akhir : sedikit asam, tidak terlalu pahit, ada rasa gula aren, sensasi mint di tenggorokan Seharusnya untuk suhu air panas yang dipakai adalah 97Β°C, tapi saya ga punya teko gooseneck yang bisa dipanaskan, jadi ketika dipindah dari teko biasa ke gooseneck suhu turun jadi 94Β°C. Untuk tester saya juga pakai indera perasanya Deva, dan saat saya mencari rasa yang familier tapi lupa namanya, Deva langsung bilang "gula aren" πŸ˜† #PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_surabaya #devalesha_drink #Minuman_KulilingDunia

Puding Lumut Kelor

Puding Lumut Kelor

Di antara mengolah sayur (kelor) agar lebih mudah diterima si kecil. Tapi rasanya memang enak sih, yang besar juga tak ketinggalan meghabiskan. Soal rasa itu relatif. Jumlah bahan hanya sebagai syarat, boleh ditambah/dikurangi sesuai selera. #PudingKelor #PudingLumut #PudingLumutKelor #MenuSehatKeluarga #MenuSehat

5 orang
30 menit
Es teh leci ala mamagie

Es teh leci ala mamagie

Ini seger banget, manis, asam. Lebih enak pakai teh tubruk karena rasa tehnya lebih kental daripada teh celup. Bikinnya super gampang #PejuangGoldenBatikApron