Crepes Wijen Teflon

Dipos pada March 12, 2022

Crepes Wijen Teflon

Anda sedang mencari inspirasi resep Crepes Wijen Teflon yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Crepes Wijen Teflon yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Crepes Wijen Teflon, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Crepes Wijen Teflon enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Crepes Wijen Teflon adalah 9 Pcs. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Crepes Wijen Teflon sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Crepes Wijen Teflon memakai 10 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bismillahirrahmanirrahim Pekan Posbar di Minggu ini temanya #BemarongBerami_KrepekTeflon. Untuk Ikutan di Posbar ini saya mencoba praktek beberapa kali membuat crepes . Maklum lah karena memang tidak pernah sama sekali membuat crepes. Sejujurnya ini trial yang ke 3😁. Yang pertama hasilnya seperti pancake . Gak renyah /Crispy. Untuk rasanya enak . Di trial ke 2 di hari yang sama nyobain lagi. Tapi gak juga renyah atau Crispy. Mungkin karena ketebalan saat mencetak di teflon. Gak apa ini saya share Crepes Wijen Teflon buatan saya walau hasilnya gak terlalu bagus ya. Biar ada pengalaman yang tak terlupakan jadi bisa di ingat di postingan ini. Alhamdulillah senangnya bisa ikutan meramaikan Posbar Crepes Teflon yeayyyy 😁😍 #BemarongBerami_KrepekTeflon #PekanPosbar #SerbaTeflon #CookpadCommunity_KalBar #CookpadCommunity_Borneo #Cookpad_Indonesia #Cemilan_MamahAura

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Crepes Wijen Teflon:

  1. 2 sdm terigu
  2. 4 sdm maizena
  3. 10 sdm tepung beras
  4. 5 sdm gula pasir
  5. 1 butir telur
  6. 1 sachet Dancow+ 220 ml air
  7. 1/2 sdt garam
  8. 1/2 sdt baking powder
  9. Tambahan :
  10. secukupnya Wijen putih dan hitam

Langkah-langkah untuk membuat Crepes Wijen Teflon

1
Campurkan semua bahan. Aduk menggunakan wish sampai semuanya larut. Saring adonan supaya tidak bergerindil.
Crepes Wijen Teflon - Step 1
Crepes Wijen Teflon - Step 1
Crepes Wijen Teflon - Step 1
2
Panaskan teflon. Ambil adonan sekitar 40-50ml. Kasih wijen hitam dan putih secukupnya. Aduk rata. Curahkan di atas teflon ratakan usahakan tipis. Gunakan api kecil. Setelah pinggirannya kering dan kecoklatan lipat adonan sesuai selera.
Crepes Wijen Teflon - Step 2
Crepes Wijen Teflon - Step 2
3
Selamat menikmati Crepes Wijen Teflon 😁😍
Crepes Wijen Teflon - Step 3
Crepes Wijen Teflon - Step 3
Crepes Wijen Teflon - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Mango Sticky Rice Ala Santi

Mango Sticky Rice Ala Santi

1orang
sekitar 1jam
Iced Chocolate Soda

Iced Chocolate Soda

Permintaan Alesha yang ga mau sodanya pakai kopi tapi susu. Karena ga ada sirup cocopandan (mau bikin soda gembira), akhirnya bikin susu dikasih coklat aja. Rasanya enak loh hehe... #PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_surabaya #devalesha_drink

1 gelas
Puding Nasi Sisa Semalam

Puding Nasi Sisa Semalam

Tema Semarak Clover minggu ini di tentukan sm mba anif @dshh_29060818 yaitu Olahan Nasi Sisa Semalam. Biasanya sih sy sllu buat nasi goreng atau gak buat pempek untuk cemilan, nah skrg sy bkin menu dessert yang seger dan enak yaitu Puding Nasi. Penasaran sama hasil nya alhamdulillah enak banget ternyata, lembut berasa kyk makan bubur, anak pun suka banget. Semoga berkenan ya mba anif 😘🙏 Source : @desmawatikuretangin #GANasiKuAnggurin #SemarakGA_NasiKuAnggurin #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Sumbar #TiketGoldenBatikApron

Mpasi snack Avocado Desert

Mpasi snack Avocado Desert

Snack tinggi kalori cocok untuk anak yg sedang tumbuh gigi. Disajikan dingin lebih enak

2 porsi
10 menit
Croissant Waffle (Croffle) instan

Croissant Waffle (Croffle) instan

Kmrn pagi suami minta buatin croffel , buat yg instan aja Krn mau buat adonan gak akan ke buru 😅 kebetulan di flezeer ada kulit puff pastry jadi gak makan wkt lama buat nya 🤭

6 pcs
20 menit
Pavlova

Pavlova

Pavlova adalah kue yang populer di negara Australia dan New Zealand. Makanan ini disajikan sebagai dessert. Nama pavlova sendiri berasal dari nama seorang balerina Rusia bernama Anna Pavlova. Pavlova berbahan dasar meringue (putih telur) yang dicampur tepung jagung sehingga bila dipanggang pada suhu yang pas akan menghasilkan kerak yang renyah dan lembut dibagian luar, namun bagian dalamnya lembut seperti marshmellow. Atasnya disiram whipcream dan buah-buahan asam. Rasanya ringan dan tentu saja lezat. Membuat pavlova ini kelihatannya memang simpel tapi sebenarnya cukup tricky. Karena untuk menghasilkan tekstur renyah diluar dan lembut di dalam serta bentuk yang kokoh memang tricky, khususnya pada saat pengocokan dan suhu saat memanggang. Source: pufflova #Pavlova #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Tangerang

Puding coklat kelapa muda

Puding coklat kelapa muda

Bikin ini liat resepnya mbak @mamafathan mupeng. Mumpung ada kelapa muda lumayan banyak dikasih tetangga. Jd cus aja bikin tp bukan puding pandan, soalnya nggak punya pasta pandan ataupun nemu daun pandan juga ga ada santan. Bikin pake nutrijel coklat kesukaan anak-anak. Dan blm sampe set, udah dicomot sama krucil. Jadilah bentuknya amburadul. Jd cuman itu aja yg terselamatkan dan cepet2 difoto sebelum diabisin sama krucil. #CookpadCoomunity_Malang #PejuanhGoldenBatikApron

Lemon Iced Tea 🍋

Lemon Iced Tea 🍋

Source : @Letta_letta . . Semarak minggu ini cooksnap resepnya mba marletta, seperti biasa q pilih yg simple...😁✌️ #GA_CooksnapMarletta #Semarak_GACooksnapMarletta #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Bekasi #PejuangGoldenBatikApron

Puding Kopi Roti Tawar

Puding Kopi Roti Tawar

Puding roti tawar ini ku persembahkan untuk mb @iyussugesti yang sudah selesai tugas sebagai admin di Semangcook.. Terimakasih untuk bimbingan, support dan kerja keras selama ini.. Semoga sukses selalu ❤ #pekanposbar #kopikekinian #semangcook_kopikirankamu #semangcookhokyahokye #cookpadcommunity_semarang

Buko Pandan Super Creamy

Buko Pandan Super Creamy

Kali ini supaya rasanya lebih creamy saya tambahin Whipped Cream bun, jadi kuah buko nya lebih kental dan seperti fla

10 Cup 200 ML
1 Jam
Es Teh Telang Kampul

Es Teh Telang Kampul

Hari sabtu harinya #SemarakClover Kali ini temanya cooksnap dari acil @Letta_letta ... Sebenarnya sering bikin teh model beginian cuma baru tau namanya teh kampul🤣🤣🤣🤣🤣 ya Allah kemana aja mamak selama ini. Kali ini teh kampul nya di kolaborasi kan dengan si telang. Kalau udah diaduk jangan tanya warnanya kek apa ya🤣🤣🤣🤣 sangat membagongkan #GA_CooksnapMarleta #Semarak_GACooksnapMarleta #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_TanahBumbu #PejuangGoldenBatikApron #Weekly_5

Pancake happy kiyowo

Pancake happy kiyowo

Bosen menu sarapan yang itu itu aja? Cobain pancake yang satu ini biar sarapan bareng kekuarga tercinta ga monoton

2 orang
Pudding Roti Tawar Kukus

Pudding Roti Tawar Kukus

3 orang
45 menit
Ice Coffee Latte

Ice Coffee Latte

Bismillah😊Cookies Time(Cocomtang Cooksnap Ekspresi Sayang)🥳 Source : @rima2020 Resepnya Simple,enak,seger dan bikin Melek😁oia..disini aku tambahkan Gula pasir ya supaya rasanya tidak terlalu pahit,karena di Resep Asli tanpa Gula😊cocok buat Mamak yg abis begadang,n si bayik 2hari 2mlm efek imunisasi yg berkelanjutan😓eh ko malah curhat😂yes sekaligus Resep Pertama Mamak di GBA week-1 ini,semoga lolos dan lanjut hingga finish nanti Aamiin🤲🏻 #Cookies_Rima #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenBatikApron

1 Orang
15 Menit
Es Kopi Kelapa

Es Kopi Kelapa

Cuaca beberapa hari ini sangat panas, jadi enaknya minum yg dingin² nich...🤔. Sekalian ikut meramaikan #PekanPosbar minggu ini yaitu #KopiKekinian begitu pula Posbar digrup 3C dan #Kopijos yg mengusung tema yg sama. Yeeaaa.... 👏🏼👏🏼 sekali dayung dua terlampaui... 🥰 Resep ini sedikit saya modifikasi karena menyesuaikan dg bahan² yg ada dirumah. Source : Youtube Tastemade Indonesia #PekanPosbar #KopiKekinian #CookingCommunityClass_KreasiOlahanKopi #BancakanCeria3C #Kopijos #Kopijos_Couveeinaja #CookpadCommunity_Yogyakarta #SalamKompakSelalu #SelaluIstimewa

1 gelas
15 menit
Puding Lumut Gula Merah

Puding Lumut Gula Merah

Bismillah, Qodarullah seminggu ini sakit dan baru bisa kirim resep hari ini, nyegerin tenggorokan yang lagi panas dalam. Pakai bahan yang aman insyaaAllah ga bikin batuk. #MingguKe1 #PejuangGoldenBatikApron

Coffee Ice Cube

Coffee Ice Cube

Halo halo... Kopi dingin gini pas dinikmati siang atau sore hari bersama ciwi-ciwi di #CookpadCommunity_Bali yang demen kopi tentunya ☕😄 Wanna join? #CPBali_KreasiKopi #CookpadCommunity_Bali #PekanPosbar #KopiKekinian

2 gelas
10 menit
Sweet lemon iced tea

Sweet lemon iced tea

Sabtu ceria bersama clover... Dan kali ini saya meng cooksnap resep dr org yg sering ngebelain nok klo lg AQ marai...🤣🤣 Tante kesayangan Nok @Letta_letta seger...loh ini tehnya...MAksih resepnya teh...jaga kesehatan sll disana ya...berlimpah rejeki melalui usaha Tante letta dan om ya... Salam untuk keluarga disana. Sweet Lemon iced tea adalah teh yang menyegarkan dimana perasan lemon atau irisan lemon , dan madu ditambahkan dalam teh. Minum sweet lemon iced tea dapat melegakan tenggorokan, rasanya begitu menyegarkan dan nikmat. Hanya perlu 5 menit untuk membuatnya.. yuk cobain... #GA_CooksnapMarleta #Semarak_GACooksnapMarleta #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Surabaya #PutriChristian

Bread pudding

Bread pudding

4-6 porsi
30 menit
Mango dessert yoghurt

Mango dessert yoghurt

Pencuci mulut bertema mangga yang menyegarkan... Cocok sekali dinikmati ketika cuaca sedang panas panasnya. #mangga#disert#dessert#hidanganpencucimulut#yoghurt

2-3 cup