Kolak Ubi Ungu

Dipos pada February 22, 2022

Kolak Ubi Ungu

Anda sedang mencari inspirasi resep Kolak Ubi Ungu yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kolak Ubi Ungu yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kolak Ubi Ungu, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kolak Ubi Ungu enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kolak Ubi Ungu sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kolak Ubi Ungu memakai 6 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bismillah... Masih punya sisa ubi ungu untuk bebikin Manan Sahmin kapan hari. Request Pak suami dijadikan kolak ajah. Kapan dulu pernah juga bebikin kolak dicampur ubi ungu, warnanya jadi kurang menggoda. Berdasar pengalaman itu, saya sengaja coba kolaknya tanpa campuran dulu, ubi ungu aja dan mengganti gula jawa dengan gula pasir. Alhasil warna ungunya keluar dan cantik 😁. #PejuangGoldenBatikApron #semangcookhokyahokye #Cookpadcommunity_Semarang

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kolak Ubi Ungu:

  1. 500 gr ubi ungu
  2. 200 ml santan instan
  3. 1,5 liter air
  4. 3 sdm susu kental manis
  5. Secukupnya gula batu
  6. 1/2 sdt garam

Langkah-langkah untuk membuat Kolak Ubi Ungu

1
Rebus ubi ungu hingga matang. Warna air akan berubah jadi ungu.
Kolak Ubi Ungu - Step 1
2
Tambahkan santan, garam, gula dan susu kental manis. Masak kembali hingga mendidih. Sesuaikan rasa, tambahkan gula atau garam sesuai selera.
Kolak Ubi Ungu - Step 2
3
Pastikan ubi sudah empuk tapi tidak terlalu empuk agar tidak hancur. Pindahkan ke kolak ke mangkok saji. Kolak Ubi Ungu cantik siap dinikmati.
Kolak Ubi Ungu - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Waffle

Waffle

Baru beli cetakan waffle yang baru, kemarin sempat bikin croffle sekarang cobain bikin waffle. Kesukaanku makan waffle pakai eskrim stroberi, kalau kalian pakai apa? Yuk cobain bikin #TiketGoldenBatikApron #SA_yukbisayuk

Puding Roti Tawar Keju - Coklat

Puding Roti Tawar Keju - Coklat

Alhamdulillah.. setoran untuk #PejuangGoldenBatikApron Minggu ini gak bolos, berkat #CloverCookingLovers yg mengadakan tema #SemarakSpesialMEGCheese dan menggunakan bahan #MEGCheeseXClover untuk orang tersayang, maka saya mengkreasikan dengan memanfaatkan roti tawar yang tak tersentuh di rumah untuk dijadikan puding lezat yg tentunya di mix menggunakan keju dan dibuat untuk #MEGCheeseYangTersayang serta orang2 yg tercinta di rumah. Karena membuatnya #TidakSekedarMemasak maka sy memodifikasi dan mengkreasikan resep cooksnap dari mba @Nadifa_13267326 menjadi "Puding Roti Tawar Keju-Coklat" Tentunya dalam memasak harus ikhlas and #CookingWithHeartEatingWithLove so akan tercipta sajian istimewa spt dessert yg satu ini. Saya saat ini tergabung dalam #CookpadCommunity_Bekasi suatu komunitas memasak yg besar dan membanggakan pasti. Terimakasih jg untuk supportnya kepada #EmakNusantaraKreatif dan tak ketinggalan genk #HuntersInAction yg selalu kompak dan semoga sy bs trs rutin berkreasi di #dapoer_eva nan mungil di rumah. Jangan lupa di coba ya.. di rumah, karena pudingnya begitu terasa lembut, manis & gurih menyatu di dalamnya, sudah pasti orang2 tersayang di rumah menyukainya. Jangan lupa kirimkan hasil cooksnapnya pada kolom dibawah, terimakasih...🙏🙏🤗🤗

Pancake Isi Pisang Saus Coklat

Pancake Isi Pisang Saus Coklat

Hari ini kita bikin dessert pancake, pancake ini beda dari yang lain, ala2 restoran gitu, dan warna nya pun menarik hijau terang agar lebih bersemangat makan nya hehe di tambah saus coklat agar lebih mantab. Dan untuk isi nya saya menggunakan pisang, yuk teman2 yang mau coba membuat monggo di coba resep ini. Langsung saja goyang dapur mu. Happy cooking! Salam sehat untuk kita semua. #PancakeIsiPisangSausCoklat #PejuangGoldenBatikApron #CookpadSeru #CookpadCommunity_Jakarta #CookpadCommunity_Indonesia

10 porsi
45 menit
Banana oatmeal pancake

Banana oatmeal pancake

Pancake oatmeal dengan tambahan pisang. Kreasi oatmeal yang ingin ada rasa lainnya. Yuk markicob.

2 orang
20 menit
Crepes Crispy Teflon

Crepes Crispy Teflon

Source @tiyanurh Alhamdulillah Selasa, 8 Februari di WAG Sumbar Baraja Foto (belajar foto) bersama uni @tiyanurh . Terima kasih uni, telah berbagi ilmu❤️ #Bainai_BarajaFoto #CookpadCommunity_Sumbar #PejuangGoldenBatikApron

Es Serut Timun

Es Serut Timun

Setiap bulan puasa tiba es yang satu ini selalu menjadi pilihan utama masyarakat Kendal, sambil berjalan- jalan sore menunggu berbuka puasa, asyik antri es kuwut yang proses pembuatan dan bahannya sangat sederhana #KendalKhasMeni #Semarak_KendalKhasMeni #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Solo

4 porsi
15 menit
Pudding labu

Pudding labu

Bismillah Resep ini terinspirasi dari pudding labu lapis cokelatnya mba @niar_arifuddin . Namun saya buatnya ga pakek lapis cokelat. Ga keburu bikinnya 🤭 Untuk resep aslinya bisa liat di link berikut ya.. https://cookpad.com/id/resep/15691159?invite_token=WCxF9G #GoDaPaders #GodaPaders_2022 #KomunitasPaders #GoDa_Sukamin4

Puding Tesla (Telang Susu Talas)

Puding Tesla (Telang Susu Talas)

Ceritanya ingin keluar dari zona nyaman. Bikin puding biasanya selalu mengandung coklat, kopi, atau beri-berian. Karena inget punya bunga telang kering dan pasta talas yang belum kebuka. Coba digabungin aja. Rasanya? Segerrr.

Es wadai a.k.a es gabus

Es wadai a.k.a es gabus

Hemmm hari ini di #clover bertebaran berbagai macam olahan si couple ya....ada yang dapat mahar kacang hijau asli, ada yang dapat mahar Buah naga dll. Dan bukan clover namanya kalau kreasi teman-teman bisa melebihi ekspektasi. Dan mamak pun ikutan dong berpartisipasi berduet maut dan bercouple dan ber BESTie dengan momy @Sundanese . Kami dapat mahar si tepung hunkwe ya. Hemmm dan sesuai kesepakatan kami, terbitlah si es gabus atau es wadai kalau di Kalsel 🤭🤭🤭🤭. Pokoknya thanks ya Momy udah jadi BESTie sehari bersama saya. Untuk clover mah terus berikan yang terbaik ya buat kita 😘😘😘😘 #Harposnas_02022022 #Harposnas_SpesialKasihSayang #CloversCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_TanahBumbu #PejuangGoldenBatikApron #Weekly_1

Banana Yogurt Dessert Cup

Banana Yogurt Dessert Cup

Makanan penutup yang mudah untuk dibuat yang kaya akan vitamin dan memanjakan lidah. Memilikk cita rasa manis dan asam.

1 orang
10 menit
Es Cappucino Cincau

Es Cappucino Cincau

Minuman yang pernah viral pada masa itu memang bener-bener menyegarkan. Apalagi dinikmati dicuaca panas dan terik seperti saat ini di Sampit. Ga salah jika minuman satu ini laris manis dijual dipinggir jalan 🥰. #PekanPosbar #KopiKekinian #Barampaan_Mangupi #BarapiManjuhu #Mihup_Kupi #KopiSusuCincau #TiketGoldenBatikApron #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Sampit

Pudding Jagung Sutera Lembut (bisa utk cemilan BB booster)

Pudding Jagung Sutera Lembut (bisa utk cemilan BB booster)

Bikin pudding yg anti mainstream club yuk bun.. gampang bikinnya enak juga, anak2 pasti suka.. 🥰 #PejuangGoldenBatikApron

Es semangka lemon

Es semangka lemon

Sekarang cuaca lagi gak menentu kadang panas kadang hujan, tenggorokan lagi gak bersahabat maunya yg segar dan nyaman di tenggorokan. Bikin minuman pakai lemon adem sari. Biar tambah nikmat ditambah buah semangka. Hasilnya segerrrrrrr bangettt nyesss banget di tenggorokan. Yuks cobain minuman seger ini...🍹 #PejuangGoldenBatikApron #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_kalteng #minggu3

1 orang
10 menit
Klappertart

Klappertart

Menikmati menu cemilan dari kelapa sangat tepat jika disajikan dalam satu yang sama dengan kaca almond. #klappertart #kulinernusantara #cemilan #olahankelapa #makanansantai

Es Kelapa Muda Gula Merah

Es Kelapa Muda Gula Merah

Siang-siang minum ini masya alloh segernya begitu nikmat rasanya , manis perpaduan air kelapa sama gula merahnya serasa klop deeh 😃😍 Resep By @mamafathan #Januari #2022 #minumansegar #kelapa #GenkPeda #GenkPejuangDapur #TerimaKasihSponsorGenkPeda #TerimaKasih_MamaFathan #happycooking #cookpad_id

Es Teh Cincau

Es Teh Cincau

Kalo lahi musim panas, pengennya bikin minuman yang dingin2

Choco Marie Dessert Box

Choco Marie Dessert Box

Udah lama ga posting resep... kali ini mau bikin cemilan yg simpel, ga pake mixer ataupun oven hehee.. Source: @dindaaryasetyarini

Es Cincau Hitam Gula Aren

Es Cincau Hitam Gula Aren

Yang seger di siang hari yang panas.. Resep asli pake gula merah..kalau saya pakai gula aren karena ada stok gula aren di rumah. Perbedaan gula merah dan gula aren salah satunya adalah gula aren lebih pekat warna nya dan lebih manis rasanya daripada gula merah. Terima kasih mbak Alya @AlyaSimpleCooking sudah berbagi resep nya #PejuangGoldenBatikApron #week3

3 - 4 gelas