Choco lotus biscoff pudding

Dipos pada February 22, 2022

Choco lotus biscoff pudding

Anda sedang mencari inspirasi resep Choco lotus biscoff pudding yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Choco lotus biscoff pudding yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Choco lotus biscoff pudding, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Choco lotus biscoff pudding enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Choco lotus biscoff pudding sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Choco lotus biscoff pudding memakai 12 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Assalamualaikum Haii semua.. Kali ini Mommika bikin puding sultan mini yaitu CHOCO LOTUS BISCOFF PUDDING ๐Ÿฎ๐Ÿ˜‹ ini rasanya enak banget, puding nya lembut perpaduan rasa coklat dan lotusnya so nyummy banget๐Ÿ˜‹ Uk loyang puding +/- 1 liter Check tutorial lengkapnya di channel youtube Mommika Kitchen ๐Ÿ˜

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Choco lotus biscoff pudding:

  1. Bahan puding lotus :
  2. 3 keping biskuit lotus (hancurkan)
  3. 1 sdm agar-agar tanpa rasa
  4. 60 gr gula pasir
  5. 400 ml susu cair
  6. Sedikit garam
  7. Bahan puding cokelat :
  8. 1 sdm agar-agar tanpa rasa
  9. 45 gr gula pasir
  10. 25 gr dcc
  11. 400 ml susu cair
  12. Sedikit garam

Langkah-langkah untuk membuat Choco lotus biscoff pudding

1
Puding lotus, campurkan semua bahan kedalam panci kecuali biskuit lotus
2
Masak sambil terus diaduk hingga bagian pinggirnya mendidih, tunggu uap panasnya hilang lalu masukan biskuit lotus, aduk rata
3
Tuang kedalam cetakan / loyang puding dan biarkan set
4
Puding cokelat, masukan semua bahan kedalam panci kecuali dcc
5
Masak sambil terus diaduk hingga bagian pinggirnya mendidih, matikan api kompor lalu masukan dcc, aduk cepat hingga dcc nya meleleh dan tercampur rata
6
Tuang diatas puding lotus, biarkan panasnya hilang lalu masukan kedalam kulkas supaya lebih cepat set dan dingin
7
Potong2 dan enjoy it

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Klappe Bread Pudding

Klappe Bread Pudding

Bismillah #GodaPaders_2022 #Goda_Sukamin2 #GodaPaders #KomunitasPaders

Puding Jagung Coklat Bunga Matahari

Puding Jagung Coklat Bunga Matahari

Minggu ke-5 #PejuangGoldenBatikApron

1 loyang
Kolak Pisang Candil

Kolak Pisang Candil

Masih ada pisang kukus sisa semalam bingung mo diapain. Ngintip resep di Combo, pas banget arisan cooksnap yg pertama di Combo yg dapat mba Erni @Dapurnona_7797083 ada kolak Candil. Aku bikin 1/2 resep dan aku tambahin pisang dan dimodif dikit resepnya. Hatur nuhun mba Erni, smg berkenan ๐Ÿค— #CookpadCommunity_Bogor #ComboBabaturan_ErniApriana #KolakCandil #KolakPisangCandil

Jelly semangka

Jelly semangka

3 cup sedang
Es Chocolatos Kacang Hijau

Es Chocolatos Kacang Hijau

#PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_solo

1 gelas
578. Dessert Santan Krim Pandan

578. Dessert Santan Krim Pandan

#Minggu5 #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Sumbar Modifikasi "haupia" dari Chanel tabieats oleh YT Vinastar Chanel Ini enak lho.... Cocok juga dijual bulan Ramadhan nanti... Lembut,creamy,mmMmmm pokoknya harus coba!!

5 orang
Pancake coklat keju

Pancake coklat keju

Menu sarapan nya anak",senang sekali bila masakan yang kita masak habis di lahap anak"dan bilang nya mau nambah lagi....๐Ÿ˜œ๐Ÿ˜œ #Mingguke3GBA #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bekasi

1-2 porsi
40 menit
Buko Pandan

Buko Pandan

Buko pandan merupakan dessert asal Filipina, Buko ini sendiri artinya kelapa muda,Jadi buko pandan adalah kelapa muda pandan. Enak disajikan dingin-dingin. Semua bahan ada karena memang stok selalu dirumah. Dan persiapan untuk buka puasa. ๐Ÿ˜Š #tiketgoldenbatikapron #pejuanggoldenbatikapron #CookpadCommunity_Depok

6 orang
Green tea souffle pancake

Green tea souffle pancake

Ada stock putih telur dari bikin roti, coba bikin souffle pancake yang lagi rame. Ternyata tetep enak rasanya, jiggly2 ga kempes biarpun di tekan Tips nya - kunci fluffy ada di kocokan telur, sampai soft peak - Wajan harus benar benar panas - gunakan api paling kecil, naiknya akan perlahan tapi ketika matang tidak mudah kempes - sesekali boleh cipratkan air (tidak mengenai adonan) biar pancake tetap moist #PejuangGoldenBatikApron

2 orang
Jelly Fruit - MPASI 9+

Jelly Fruit - MPASI 9+

3x makan
20 menit
Puding Coklat Chocolatos Drink

Puding Coklat Chocolatos Drink

Asal campur ajha...

3 porsi
15 Menit
Mini pavlova

Mini pavlova

9 orang
Bubur Jagung Manis

Bubur Jagung Manis

Enak banget selagi hangat ๐Ÿ˜ Dijamin enak banget, kalo kurang suka banyak jagung bisa pakai 2 bonggol jagung aja ๐Ÿ˜‰

5 - 6 porsi
1 jam
Crepes milkita

Crepes milkita

Minggu ini selagi ndak ada jadwal penjengukan santri2, so kita isi jadwal minggu ini buat kegiatan di dapur. Kita coba buat crepes khusus buat si bocil2. #crepes_milkita #jajanan anak

8 orang
30 menit
Puding Sutra Buah

Puding Sutra Buah

Bismillah.. puding yang lembut berpadu dengan buah, paling seger disantap saat dingin. Mantaaapp๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹ 1 resep ini menghasilkan 7 cup (@300ml), atau sekitar 12-14 cup (@200ml) Resep ini hasil modifikasi dari beberapa sumber๐Ÿ˜ #CookpadCommunity_Depok

Es cendol

Es cendol

Diadaptasi dari resep yackikuka. Seger banget diminum pake es batu.

Pudding mini gyukaku

Pudding mini gyukaku

Berhubung masih ada sisa krim kocok cuz lah bikin puding hits ala resto jepang .. sebetulnya kalo menurut mommy sich sama dengan pannacota cuma bedanya puding gyukaku ini sedikit lumer dan pake topping gula aren โ€ฆ so yuk kita mulai ๐Ÿ˜Š

10 pcs
30 menit
Puding Susu Ubi Ungu

Puding Susu Ubi Ungu

Bismillahirrahmanirrahim Siapapun tak akan ada yang menolak pesona puding๐Ÿ™‚ sensasi lembut, kenyal, manis dan gurih perpaduan jelly, susu dan ubi ungu bikin nagih, apalagi penampilan cerah dengan pewarna alami plus lebih eksotis dengan taburan biji selasih, dijamin makin jatuh hati, kudapan sehat itu pasti๐Ÿ˜„. Resep ini saya cooksnap dari resepnya Ci Lie Anna @Anna_1983 sebagai wujud terimakasih atas kunjungan dan sharing sharing beliau di CoCom SumUt. Terimakasih, Ci...๐Ÿ™‚๐Ÿ™ Oh ya, ini saya buat 1/2 resep saja dengan tambahan biji selasih, makin sehat kan?๐Ÿคญ๐Ÿ˜„๐Ÿ™ #Horas_MiBalapLieAnna #CookpadCommunity_SumUt #PejuangGoldenBatikApron #MariMasak #MasakItuIndahDanIbadah

Es potong Drink Beng Beng

Es potong Drink Beng Beng

Sebenarnya udah lama bikin es ini sedari masih musim panas dan tersimpan di draf. Karena belum di foto waktu itu (lupaaaaa) jadi tidak aku posting, dan esnya keburu habis hehe Baru sekarang aku bikin lagi dan sempat aku foto yang sudah beku. #PejuangGoldenBatikApron

55 biji
+60'