"Puding Regal 3 Lapis"

Dipos pada February 20, 2022

"Puding Regal 3 Lapis"

Anda sedang mencari inspirasi resep "Puding Regal 3 Lapis" yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal "Puding Regal 3 Lapis" yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari "Puding Regal 3 Lapis", mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan "Puding Regal 3 Lapis" enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat "Puding Regal 3 Lapis" adalah 1 loyang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak "Puding Regal 3 Lapis" diperkirakan sekitar 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan "Puding Regal 3 Lapis" sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat "Puding Regal 3 Lapis" memakai 20 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Asli deg² an bikin ini.. apalagi ini pesenan ..karena dulu pernah bikin gk mau nempel antara puding² nya😂 Alhamdulillah yang ini berhasil . Source:@resepalaanggun #PejuangGoldenBatikApron #mingguke7 #CookpadCommunity_Kalsel

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat "Puding Regal 3 Lapis":

  1. Bahan Regal:
  2. 1 bungkus regal
  3. 1 bungkus agar swallow plain
  4. 100 gram gula pasir
  5. 500 ml air
  6. Lapisan kuning:
  7. 2 butir kuning telur
  8. 100 gram gula pasir
  9. 100 gram margarin (lelehkan)
  10. 1 bungkus agar swallow plain
  11. 500 ml air
  12. 2 sdm susu bubuk
  13. 1 sdt vanila esens
  14. 2 tetes pewarna kuning
  15. Lapisan Coklat:
  16. 1 bungkus agar swallow coklat
  17. 100 gram gula pasir
  18. 2 sdm coklat bubuk
  19. 30 gram dark coklat
  20. 600 ml air

Langkah-langkah untuk membuat "Puding Regal 3 Lapis"

1
Membuat lapisan regal: Tata regal di loyang, kalau ada remahan roti regal nya bersihkan dulu baru ditata, tujuannya supaya bersih puding nya.masak sampai mendidih bahan puding regal..
"Puding Regal 3 Lapis" - Step 1
"Puding Regal 3 Lapis" - Step 1
2
Tunggu sampai uap nya hilang baru dituang ke regal pelan² dengan sendok.tujuannya supaya regal ya gk pecah kalau puding nya masih panas.tuang setengah dulu..tunggu agak keras,tuang lagi sisa nya. tujuannya supaya rotinya tidak naik keatas.
"Puding Regal 3 Lapis" - Step 2
3
Puding kuning: Campurkan semua bahan aduk dengan whisk sampai rata,saring.masak sampai mendidih.
"Puding Regal 3 Lapis" - Step 3
"Puding Regal 3 Lapis" - Step 3
4
Tunggu sampai uap nya hilang,tapi jangan sampai puding regal nya terlalu keras,pas ditekan masih terasa agak lembek tapi gk lengket ke tangan, berarti puding kuning siap dituang pelan² dengan batuan sendok.
"Puding Regal 3 Lapis" - Step 4
"Puding Regal 3 Lapis" - Step 4
5
Puding coklat: Campur semua bahan,masak sampai mendidih..tunggu uapnya hilang dan puding kuning nya belum terlalu keras.siap dituang pelan².
"Puding Regal 3 Lapis" - Step 5
"Puding Regal 3 Lapis" - Step 5
"Puding Regal 3 Lapis" - Step 5
6
Disaat puding belum set jangan dipindah² loyang nya.. masukkan ke kulkas lebih enak..siap dinikmati.. semoga bermanfaat 😊
"Puding Regal 3 Lapis" - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Ximilu (Es buah Hongkong)

Ximilu (Es buah Hongkong)

Menjelang bulan suci Ramadhan, biasanya buibu berkesempatan menambah pemasukan keluarga dengan jualan minuman atau takjil buat berbuka puasa. Ximilu bisa jadi salah satu ide jualan laris manis sehat namun mudah menyiapkannya... #pejuanggoldenbatikapron #ikavatin_minuman #ikavatin_ximilu #ximilu #resepminumansegar #idejualantakjilramadhan #resepximilu #resepminumanbuahsegar #olahanbuah

3 orang
30 menit
Kolak Pisang Kolang Kaling

Kolak Pisang Kolang Kaling

Saya TIM MANIS ya, jadi saya pilih menu takjilnya Kolak Pisang Kolang Kaling #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Tangerang #CookpadIndonesia #CocomtangPost #CocomtangPost_IniTakjilku #IdeMasak #RamadanCamp_Misi5 #ceritadapurhariini

Puding Coklat Mangga Vla Vanila

Puding Coklat Mangga Vla Vanila

#PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Sumut

Iced Lemon Loaf / Kue Lemon Starbucks Copycat

Iced Lemon Loaf / Kue Lemon Starbucks Copycat

Iced lemon loaf adalah salah satu kue yang dijual di kedai Starbucks. Kuenya memiliki bentuk persegi panjang kayak roti tawar (loaf) dengan rasa lemon dan di atasnya diberi topping lemon icing. Kue ini dijual dalam bentuk slice. Saya bikin copycat kue ini pakai resep dari blog Averie Cooks lalu saya modif sedikit. Saya belum pernah cobain iced lemon loaf-nya Starbucks yaa (bahkan saya gak tau kue ini ada di Starbucks Indonesia atau ngga 😂) jadi saya gak bisa menilai apakah kue ini beneran mirip Starbucks punya atau tidak. Yang jelas rasanya uenaak, lembut, moist sekali, dan harum lemon~ 🍋🍋 Kue ini beda yaa dengan pound cake. Di internet banyak beredar resep lemon pound cake/lemon butter cake yang pakai loyang loaf juga dan topping icing, nah kue ini sekilas mirip bentuknya tapi beda yaa teksturnya. Kalo lemon pound cake kan pake banyak mentega, jadi teksturnya lebih padat, rasanya juga lebih buttery. Nah kue ini gak pakai mentega, tapi pakai minyak sayur dan sour cream, jadi lebih moist dan lembut. Kalau gak ada sour cream bisa diganti dengan plain yogurt ya tapi diperas dan disaring dulu sebelumnya pakai saringan kain (cheese cloth) biar yogurtnya lebih padat, gak terlalu encer. #PejuangGoldenBatikApron

Es teler tanpa gula dan es batu

Es teler tanpa gula dan es batu

Di freezer ada nangka potong yang udah lama disimpen. Cek kulkas ada alpukat & susu UHT. Cuss beli dogan (kelapa muda dan airnya,kalau di Palembang disebut dogan). Langsung eksekusi deh bikin es teler yang seger banget diminum pas buka puasa. #PejuangGoldenBatikApron #MingguKe9

4 gelas
30 menit
Es Buah Nata De Coco

Es Buah Nata De Coco

MaasyaAllah, segernya minum disiang hari. Biasanya pakai simpel sirup, eh pas habis simpel sirupnya. Diganti dengan air nata de coco enak juga ternyata. #KulaEtamCocok #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Bontang #IdeMasak

Es Nutrisari Yakult

Es Nutrisari Yakult

Minuman ini syeger..... Membuatnya mudah dan cepat. Ini salah satu resep mbak Indri Arwin yang saya cooksnpa minggu ini. Mbak Indri Arwin menang arisan minggu ini. Karena saya tidak punya nutrisari mangga manis, jadi saya pakai nutrisari jeruk peras. Mbak @indri_arwin terima kasih sudah sharing resepnya. Sehat selalu mbak Indri dan keluarga, amin🙏🏼. Resep ini sekaligus menjawab misi ke 5 Ramadan Camp. Saya tim manis😉. #CooksnapResep_IndriArwin #CookpadCommunity_Bekasi #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi5 #CeritaDapurHariIni

1 orang
10 menit
Kolak labu kuning-ubi jalar sederhana

Kolak labu kuning-ubi jalar sederhana

Cemilan saat cuaca dingin. Karena akhir akhir ini sering hujan.. jadilah kolak labu kuning-ubi jalar sederhana #PejuangGoldenBatikApron

5 orang
30 menit
Puding susu coklat mangga praktis

Puding susu coklat mangga praktis

Cemilan pakai yang praktis aja dan bahan seadanya di rumah tanpa menggunakan gula lagi sudah manis Puding susu Nutrijel. Pemula juga bisa membuatnya In syaa Allah. Sisa puding mangga akan lebih banyak dibanding dengan rasa coklat. Jadi ini dapat 9-10pcs seperti di pic dan sisanya dapat 9-10pcs puding mangga utuh

Double Chocolate Pudding

Double Chocolate Pudding

Yuk hari ini buat yang super praktis dan seger 💕 Tekstur pudingnya lembut dan ditambah vla jadi nyoklat banget 👍 Source fibercreme #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalbar

Kolak Setup Pisang

Kolak Setup Pisang

Bulan Ramadan identik dengan menu berbuka dan sahur ya. kali ini saya membuat menu yang manis2 untuk mengawali buka puasa. Selain manis menu ini enak di perut hangat dan buat nyaman dan tanpa santan. menunya cukup simple dan suka banget teringat jaman kecil di semarang. saya coba jelajah resep di cookpad ketemu resep kolak setup khas semarang punya ci Tintin Rayner @cook_2668114 rasanya cocok pas bgt enak di lidah dan diperut. buat pas cuaca hujan gini tiap sore jg cocok bgt untuk imun badan kita. #RamadanCamp_Misi5 #CeritaDapurHariIni #resepkolak #resepkolaksetup #kolaksetupsemarang #CocomtangPost_IniTakjilKu #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenBatikApron

5 orang
30 menit
Es Buah Naga Santan

Es Buah Naga Santan

Pas ada buah naga dan bahan lainnya, dibikin es buah naga dengan campuran santan cooksnap dari @mamafathan #cooksnap #cookpadcommunity_Bogor #dapurtunik #week_8 #pejuanggoldenbatikapron

2 gelas
Es Bandung

Es Bandung

es ini wara wiri di ig, ternyata bahan dan caranya mudah tapi enak manis gurih seger. saya ga pake selasih karna ga pada suka. cobain yuk...

Puding Roti Pelangi

Puding Roti Pelangi

Bikin cemilan ini bisa jadi kegiatan memasak bareng anak, lumayan daripada main hp terus hihihi, soalnya buatnya mudah dan warna warni jd anak lebih tertarik... Resepnya dari youtube "RESEP HERNIS", karena kami sekeluarga suka manis, pudingnya ditambah topping selai strawberry lagi.. Saat makan pudingnya jd kebayang kalau di resepnya ditambah coklat putih kayaknya jd lebih istimewa, atau susu full cream nya diganti yg rasa vanilla.... Saya buatnya cuma pake 10 lembar roti, kurang 2 dari resep jd takaran airnya saya kurangi sedikit juga dari resep....

Kolak pisang dan ubi

Kolak pisang dan ubi

#PejuangGoldenBatikApron

Es campur

Es campur

Ada sisa jelly, ada Cincao, ada blewah juga cm separo, dan msh punya biji selasih dari pada bingung mo dibuat apa, bikin es campur ala kadarnya aja, tetep nikmat walaupun g sekomplit kayak kalo beli di abang abang😂😂

Vla Puding Ekonomis

Vla Puding Ekonomis

📌 Madiun, 8 Mar 2022 Menginjak perjuangan minggu ke 6 Golden Batik Apron. Banyak sekali cerita dibaliknya. Dari mulai saling menegur untuk mengingatkan segera posting resep, sampai kebingungan supaya tidak kena blacklist dan bisa lanjut ke minggu berikutnya 😁 Seru banget pokoknya. Semoga minggu-minggu berikutnya semakin seru berjuang bersama teman2 cookpader lainnya sampai ke finish. Semangat untuk kita semua! 💪 Ini adalah resep vla puding dengan bahan ekonomis tanpa menggunakan whipe cream tapi diganti dengan tepung maizena. Ikuti step-stepnya agar berhasil. Walaupun punya saya tidak sampai kaku saat mengocok kuning telur dan gula (sudah sampai pegel nggak kaku-kaku juga 🤭) karena cuma pakai garpu, tapi vla nya berhasil lumer enak kaya yang di jual di toko cake terkenal. Wajib cobain sih 😊 Source: @wirda_marsyashop2 Link resep asli 👇 https://cookpad.com/id/r/7556035 #PejuangGoldenBatikApron #MingguKe6 #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya

108. Puding Ikan Koki

108. Puding Ikan Koki

Assalamu'alaikum temen-temen☺️ ga terasa sekarang udah hari senin lagi yaa. Naahh kali ini aku mau bikin puding tapi bukan sembarang puding 😁. Resep kali ini yaitu "PUDING IKAN KOKI". Bentuknya yang lucu pasti sangat di sukai oleh anak² ataupun keluarga tercinta. Penasaran kaaaan, gimana cara membuatnya??! Langsung aja catat yaa bahan"nya 😉👇 #Pudingikankoki #PejuangGoldenBatikApron #minggukeenam

6 porsi
30 menit
8. Puding Kopi

8. Puding Kopi

Puding kopi ini wangi aroma kopinya, enak 😋👍. #PejuangGoldenBatikApron #Genkpejuangdapur #Cocomtangpost #Cookpadcommunity_Tangerang

Biji Salak Ubi Kuning

Biji Salak Ubi Kuning

Makanan khas Betawi. Bentuknya mirip dengan candil. Kalau candil berasal dari Jawa Barat, Tengah, dan Timur dan tidak ada ubi jalarnya. Jadi candil dan biji salak itu beda. #RamadanCamp_Misi5 #CeritaDapurHariIni #PejuangGoldenBatikApron #CookPadCommunity_Jakarta