Es Santan Semangka

Dipos pada March 6, 2022

Es Santan Semangka

Anda sedang mencari inspirasi resep Es Santan Semangka yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Es Santan Semangka yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Es Santan Semangka, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Es Santan Semangka enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Es Santan Semangka sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Es Santan Semangka memakai 9 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Glek glek gleeekkk... teguk yg cepet tapi ati² keselek...😅 Beneran deh ini cuaca lagi cettar²nya.. pen ramping itu hanya hayalan saja, kenyataannya tetep dahulukan selera 🤭 Manfaatin apa yg ada aja, jadilah es yg seger, ini resep teteh @Mira_Jabir yg ku cooksnap sederhana, namun soal rasa jangan ditanya, ini juaraaa 🤤 Sehat² ya teh, syafakillah buat paksu teteh yaa...🤲🥰 Source : @Mira_Jabir #BabakoCooksnap_MiraJabir #CookpadCommunity_Sumbar #OlahanMinumanMamiFay

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Es Santan Semangka:

  1. 300 gr semangka kupas
  2. Segenggam kecil biji selasih, rendam air hangat
  3. 20 ml santan instan + 75 ml air
  4. 1 lbr daun pandan
  5. 2 sdm gula pasir
  6. 1/8 sdt garam
  7. 1/8 sdt vanilli (sy skip)
  8. Secukupnya susu kental manis
  9. Secukupnya es batu (sy gag pake karna bahan2 udah dingin)

Langkah-langkah untuk membuat Es Santan Semangka

1
Msukan dalam panci santan, air, daun pandan, gula dan garam. Masak sambil terus diaduk² hingg mendidih dan gula larut. Rendam dengan air hangat biji selasih hingg mekar.
Es Santan Semangka - Step 1
Es Santan Semangka - Step 1
2
Potong² buah, tata buah dalam gelas. Tuang larutan santan, sendokkan biji selasih.
Es Santan Semangka - Step 2
Es Santan Semangka - Step 2
Es Santan Semangka - Step 2
3
Beri Susu Kental Manis. Sajikan.
Es Santan Semangka - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kolak

Kolak

#PejuangGoldenBatikApron #cloverdandelion17 Kolak merupakan makanan penutup khas Indonesia dengan bahan dasar gula aren atau gula merah, santan, dan berbagai tambahan lainnya. Pada awal keberadaannya, pembuatan kolak khususnya kolak pisang hanya dibuat dengan menggunakan pisang khusus yaitu pisang kepok saja. Namun seiring dengan perkembangan zaman, kini banyak bermunculan kreasi dari kolak pisang yang semakin beragam. Seorang arkeolog menyebut bahwa nama kolak ini merujuk pada kata dalam bahasa Jawa yaitu Kula. Kula berarti perkumpulan. "Jika kita melihat satu baris kata, Kolak bisa juga merujuk pada "Kula" dalam Jawa Kuno, yang berarti "perkumpulan." Kolak pisang misalnya. Isian pisang khususnya pisang kepok juga dianggap punya makna yang terkait Islam. Kepok diasosiaikan dengan kata kapok atau jera yang berarti peringatan untuk jera berbuat dosa. Tak cuma pisang yang disebut punya ikatan erat dengan makna religius kolak. Ubi, isian kolak populer lainnya juga punya filosofi mendalam. Ubi atau telo pendem mengisyaratkan manusia untuk selalu ingat dengan kematian dan dikubur (dipendem) dalam tanah. Sedangkan santan atau santen dianggap menggambarkan permintaan maaf seseorang. Santen disebut berasal dari kata pangapunten atau maaf.

5 orang
1 jam
Es Lemon Tea Nata de Coco (Nata de Coco Lemon Iced Tea)

Es Lemon Tea Nata de Coco (Nata de Coco Lemon Iced Tea)

Sabtu, 05.03.22 .. Bismillah,, bulan sudah memasuki bulan Maret, tetapi musim hujan sepertinya malah semakin tinggi intensitasnya. Seperti hari ini dari pagi langit gelap seperti malam dan hujan pun turun dengan sangat lebat ga berhenti2 sampai siang. Sebenarnya hujan gini mager mau ngapa2in, tetapi berhubung hari ini waktunya Semarak bersama Clover, sy hilangkan sejenak kemageran saya 🤭 .. Semarak Sabtu ini giliran Mba @Letta_letta sbg penentu tema dan tema kali ini "Cooksnap 3 resep Mba Letta" .. Dari 3 resep: 1. Bola2 Susu, 2. Es lemon tea, 3. Oreo goreng .. Sy pilih Es Lemon Tea aja, pgn bikin Oreo goreng tapi pas dirumah ga ada Oreo, mau keluar beli,, hujan!! Kalau Bola2 Susu saya sudah pernah bikin dan sudah punya resepnya di akun Cookpad saya. Kembali ke resep, resep yg sy tulis udah sy modifikasi sesuai bahan yg sy gunakan. Saya tambahkan nata de coco dan selasih. Es Lemon Tea Nata de Coco ini seger banget,, walaupun diluar hujan, 1 gelas tetep jg habis. Source: @Letta_letta dengan modifikasi. #GA_CooksnapMarleta #Semarak_GACooksnapMarleta #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Aceh #ResepDapurNauzalla #DapurNauzalla_Es #PejuangGoldenBatikApron #Week5

1 gelas
Puding Busa Roti

Puding Busa Roti

Bismillahirohmanirrohim. Alhamdulillah akhirnya bisa setor arisan program Combo minggu ini, resep dr mba Idha. Sejak awal sdh sy bintangi, tapi baru sempet cooksnap hr ini. Bahan sdh siap semua sejak awal, krn badan lg kurang vit baru bisa mengerjakan PRnya. Tks mba Idha, resepnya mudah dan nikmat.....👏🏻😍 #Babaturan_IdhaMidayanthi #CookpadCommunity_Bogor #CookpadCommunity_Id #PejuangGoldenBatikApron #MasakanRumahan #AnekaPuding

Relatif
60 menit
Laker / Crispy Crapes Kopi

Laker / Crispy Crapes Kopi

Pengen banget makan yang renyah san maniss... kepikiran crapes tp dipaduin dengan capucino wanginya semerbak banget kebetulan minggu ini ada posbar kreasi olahan kopi pas banget dapett enak dan bisa posting bareng..🥰 Sedikit cerita aku buat crapes ini 2 kali resep karna resep pertama kebanyakan air tp emng tricky buatnya yang pasti sebelum adonan dituang sebaiknya teflon atau pan maker dioles minyak sebelum adonan dimasak... Source : @djanara567 #olahankopiwongkito #cookpadcommunity_palembang #resepwongkito #olahankopi #tiketgoldenbatikapron

10 pcs
30 menit
Puding coklat lapis kopi

Puding coklat lapis kopi

Bancaan 3C kali ini bertema olahan coklat karena emang bertepatan ma bulan yg katanya romantis.. Ini juga manfaatin roma kelapa yg dirumah drpd nganggur y sudah cemplungin se xan. #CookingCommunityClass_ChocoInYourHeart #BancakanCeria3C #CookpadCommunity_Surabaya #SalamKompakSelalu #PejuangGoldenBatikApron #Coboy_MakeMeHappy #Minggu2Elysbakehouse

1 loyang
30 menit
Lumpia telur crispy jajanan SD /crepes lumpia pawon si mbok ❤🌻

Lumpia telur crispy jajanan SD /crepes lumpia pawon si mbok ❤🌻

jajanan sd gampang,murah enak buat cemal cemil anak pasti suka

Ice Cube Coffee Milk

Ice Cube Coffee Milk

cara lain menikmati kopi source resep mba @armina_pu #CSDepok_SerbaKopi #TiketGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Depok

Crème Caramel (Pudding Karamel)

Crème Caramel (Pudding Karamel)

Saya panggang di oven dengan menggunakan ramekin diameter 8 cm. Kemarin bikin jadinya 4 pcs. Puddingnya lembut silky, manisnya pas, ditambah harumnya karamel. Simple aja, tinggal buat karamel dari gula lalu buat pudding. Untuk puddingnya cuma pakai 3 bahan: susu, telur dan gula aja. Tambah essens vanila kalau ada, biar lebih harum dan nutupin bau telurnya. Kalau gak ada oven, bisa dikukus juga. Silahkan dicoba ya #PejuangGoldenBatikApron #week4

4 pcs
2 jam 45 menit
Avocado Desert Box Versi Ekonomis

Avocado Desert Box Versi Ekonomis

Baru sempat eksekusi resep yang dulu sempat viral ini, ga papa lah ya. Makasih resep enaknya mba @Yanihataka04 . So yummy. Ada beberapa bahan yang saya modif sesuai isi dapur dan selera, karna Ayahnya Kamillah ga suka susu, jadi ga pake susu, aku ganti dengan santan. Tetep enak dan yummy 😁

4 orang
45 menit
Es Kopi Susu ala Jepang

Es Kopi Susu ala Jepang

Bismillah... Memanfaatkan lebihan 1/2 bubuk kopi sisa bebikin muffin pisang kopi akhirnya di bikin es kopi susu ala Jepang ini...keunikannya dari es kopi yang lain adalah yang ala Jepang ini kopinya di cetak sampai beku jadi udah gak perlu nambahin ice cube lagi...enak deh seger 👌 #PekanPosbar #KopiKekinian #MinumanBundaMelvy

1 gelas
Kolak pisang kacang hijau

Kolak pisang kacang hijau

cuaca ditempat saya hujan, nah saat cuaca kayak gini paling enak makan kolak pisang kacang hijau #PejuangGoldenBatikApron #PosbarMingguIni #Minggu2

Jelly Doughnut French Toast Roll

Jelly Doughnut French Toast Roll

Resep ini saya recook atau cooksnap dari YouTube channel milik FitWaffle Kitchen.. Terimakasih banyak ya atas resepnya 🙏❤️😊 #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Jakarta #JellyDoughnutFrenchToastRoll #RotiTawar This recipe i recooked from YouTube channel FitWaffle Kitchen.. Thank you for the recipe 🙏😊❤️

Es Lemon Tea

Es Lemon Tea

Semarak minggu ini dari mbak @Letta_letta hari ini saya Cooksnap es lemon tea... Meskipun suara masih serak serak basah tak menghalangiku untuk meminumnya.. ini juga salah satu minuman favorit saya 😋 _Semoga berkenan ya mba marletta🙏🏻_ #GA_CooksnapMarleta #Semarak_GACooksnapMarleta #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Solo #PejuangGoldenBatikApron

1 gelas
20 menit
Es Sunset Papua

Es Sunset Papua

Selera masak nusantara Colam (Cookpad Community Malang) kali ini temanya Papua 🤗🤗 Mau bebikinan masakan khas Papua kog kayaknya ngga sreg Akhirnya googling deh resep minuman khas Papua Nah salah satunya ada Es Sunset Papua Menarik banget nih dari nama dan tampilannya 😍 Ternyata es ini terbuat dari paduan sirup merah, sari jeruk dan sari wortel Hmmm seger banget nih diminum pas cuaca panas kayak gini 🤗 Asem-asem manis seger rasanya Beneran enak 👌👌 Cobain deh 😘 Source : id.tastemade.com #SemeruColam #SeleraMasakNusantaraPapua #Semeru_FoiMoi #CookpadCommunity_Malang

Pudding Roti Tawar Kukus

Pudding Roti Tawar Kukus

3 orang
45 menit
Puding Coklat Ekonomis

Puding Coklat Ekonomis

Bismillah.. Buat yg seger2 dulu.. simple dan ekonomis #SelaluIstimewa #CookpadCommunity_Yogyakarta #Kopijos #PejuangGoldenBatikApron

30 cup
Bubur Sumsum Lembut, Gurih, Manis (tanpa kuah)

Bubur Sumsum Lembut, Gurih, Manis (tanpa kuah)

Anak-anak suka sekali makan bubur. Salah satunya bubur sumsum. Karena mereka kurang suka makanan berkuah, jadilah pagi-pagi bikin sarapan bubur tanpa kuah, tapi tetap terasa gurih manis khas bubur sumsum. 💞💞💞