Puding Kelapa Muda Melon

Dipos pada March 12, 2022

Puding Kelapa Muda Melon

Anda sedang mencari inspirasi resep Puding Kelapa Muda Melon yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Puding Kelapa Muda Melon yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Puding Kelapa Muda Melon, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Puding Kelapa Muda Melon enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Puding Kelapa Muda Melon sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Puding Kelapa Muda Melon memakai 10 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Cara lain menikmati kesegaran es kelapa muda melon hehe.. krn resep asli Bu Guru @arifahamrullah es kelapa muda sirup melon.. Tapi saya lg sakit tenggorokan jd ga kuat minum es, jd saya cari cara gimana menikmati kelapa muda sesuai resep aslinya Cuma ditambah jelly dan sedikit santan, rasanya nyess dan enak bgt di tenggorokan.. notes: • air dan gula pasir sesuaikan dg selera, saya mengurangi gula spy ga batuk • takaran dengan gelas belimbing #CookmemberGenkPeda2_Arifah #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Jakarta

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Puding Kelapa Muda Melon:

  1. bahan puding kelapa:
  2. 1 buah kelapa muda, kerok dagingnya & gunakan airnya
  3. 1 sachet nutrijel leci
  4. 4 gelas air (jumlah air kelapa, ditambahkan bila kurang)
  5. 1/2 gelas gula pasir
  6. 65 ml santan instant kara, bisa skip
  7. bahan puding melon:
  8. 1 sachet nutrijel melon
  9. 3 gelas air
  10. 1/2 gelas gula pasir

Langkah-langkah untuk membuat Puding Kelapa Muda Melon

1
Pertama kita buat puding kelapanya, siapkan kelapa muda yang sudah dikerok, lalu campur semua bahan
Puding Kelapa Muda Melon - Step 1
Puding Kelapa Muda Melon - Step 1
2
Masak dengan api kecil hingga mendidih, tuang dalam cetakan, biarkan hingga permukaannya mengeras
Puding Kelapa Muda Melon - Step 2
Puding Kelapa Muda Melon - Step 2
3
Kita buat puding melon dg cara yg sama, campur semua bahan lalu masak dg api kecil.. tusuk2 permukaan puding kelapa dg garpu supaya nantinya lapisan puding tidak mudah lepas, tuang puding melon diatasnya, biarkan uap panasnya hilang baru dinginkan di kulkas
Puding Kelapa Muda Melon - Step 3
Puding Kelapa Muda Melon - Step 3
Puding Kelapa Muda Melon - Step 3
4
Potong2 dan siap dimakan 🤗
Puding Kelapa Muda Melon - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Iced Coffee with Brown Sugar

Iced Coffee with Brown Sugar

source : @evisdsarwendah Iced Coffee with Brown sugar akan jadi istimewa ditangan mb Evis @evisdsarwendah , tidak hanya sekedar kopi , pasti ada banyak cerita indah didalamnya. trimakasih banyak mb sudah berbagi ilmu, pengalaman, smg mb Evis makin sukses sebagai penulis ya mb🥰❤️ oh iya saya membuat setengah resep dari resep asli 😊 #CoboyGiveaway_NgacoEvis #Ngaco_CoffeeIminLove #Coboy_MakeMeHappy #KopiKekinian #PekanPosbar #TiketGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Surabaya

Puding Lumut

Puding Lumut

2 porsi
1 jam
Pudding Lumut Pandan

Pudding Lumut Pandan

Pudding simple kesukaan keluarga, cocok untuk jualan..Yukk buat Puddingnya

10 Porsi
30 Menit
Es Kopi Susu Marie / Regal

Es Kopi Susu Marie / Regal

Tema cookpad minggu ini yang serba kekinian dengan kopi, jadi keinget dari bulan kapan pengen bikin es kopi susu regal ala2 cafe gara2 nyobain es regal punyanya adek yang ternyata enak. Soalnya kalo ngopi nongki2 gitu, aku sukanya tipe2 kopi yang gk pakai susu. Macem kyk americano.. awowkwkw Semoga teman-teman suka dengan resepku kali ini.. ^^ #PekanPosbar #KopiKekinian #TiketGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Malang #kopi #es #eskopi #kopisusu #taawoniefooddiary #taawoniekitchen

1 Porsi
Kolak Biji Salak Ubi Kuning

Kolak Biji Salak Ubi Kuning

Biasanya kolak biji salak dibuat seperti bubur dengan cara dikentalkan, lalu penyajiannya disiram pakai air santan. Cuma klo saya, lebih suka yang encer kaya gini khas kolak. #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenBatikApron #Week1

Es Kelapa Muda Sirup Melon

Es Kelapa Muda Sirup Melon

Bismillah. Assalamualaikum. Siang-siang paling enak minum es, tapi lihat dulu es nya apa? Bagaimana kalau Es Klamud...wenak pastinya, apalagi dengan sirup lemon makin mantap... Yuuuuk langsung cusss kesegaran nya... Resep : @arifahamrullah Ekskusi : @GriyaSyariKitchen #PejuangGoldenBatikApron #GenkPejuangDapur #GenkPeda_Eksis #CookmemberGenkPeda2_Arifah #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Balikpapan #ResepGriyaSyari #GriyaSyari_Minuman #GriyaSyari_EsKelapaMudaSirupMelon

Crepes Crispy(Teflon) ala pizza

Crepes Crispy(Teflon) ala pizza

Masih dgn resep yg sama, hanya gula yg di kurangi karna pake toping ala pizza. Crepe ini permintaannya anak² sesuai dgn selera nya 👦👦. Bahagianya dia mama bisa buat crepe#Dirumahaja #BemarongBerami_KrepekTeflon #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Kalbar #CookpadCommunity_Borneo #VariasiCrepes #Pekanposbar #Serbateflon

12-16 porsi
30 menit
Es Kopi Susu

Es Kopi Susu

masih menikmati kopi rumahan Ala Cafenya mba @melyni di kelas inspirasi kemarin yg memberi ilmu tentang kopi rumahan tapi Ala cafe kebetulan pak suami pecinta kopi jadi skrg ga harus ke cafe lg buat beli kopi 🤭 makasih ya mba @melyni ilmu tentang kopi, tipsnya dan resepnya....sukses selalu #KelasInspirasi_Kopi #CSDepok_SerbaKopi #PekanPosbar #KopiKekinian #CookpadCommunity_Depok

Es Teh Pandan

Es Teh Pandan

Kadang dianggap sepele karna hanya teh..tapi eh tapi..ini sweger dan makin nikmat karena ada pandannya. #Terimakasih_IraniNara untuk resepnya yg menginspirasi sekali 😘 #GenkPejuangDapur #PejuangGoldenBatikApron

1-2 gelas
Iced Americano

Iced Americano

Dari dulu disuruh suami buat minum americano tapi saya nolak terus, ga suka kopi pait 😅 Kalo ditambahin gula bisa disindirin ama suami sepanjang hari, katanya "americano kok pake gula" 😁 Tapi hari ini mencoba untuk menyicip americano, minuman yang saya hindarin dari dulu. Gara-garanya ada sisa espresso dan lagi males bikin minuman yang mix susu. Ga mungkin dibuang kan ya, sayang euy... Cari di internet, buku berapa sih rasio yang dipake, ga mau saya kalo asal nuang hehe... Akhirnya saya pakai rasio 1:4 (tapi aslinya bebas sih mau rasio berapa aja). Dan...ini no sugar yak, jadi cuman espresso+air ama tambahan es batu. Kalo panas ya tinggal airnya pake air panas gitu. Saya habisin dalam waktu 5 menit, dengan muka menahan pait 😂 Penambahan gula opsional yak, juga es batunya. Airnya bisa pake air biasa (terus masuk kulkas biar dingin) atau pake air dingin langsung. Note : ☕ Es americano dibuat dengan espresso, sedangkan es kopi dibuat dengan kopi seduh panas yang didinginkan (source : The Coffee Recipe Book) ☕ Tidak ada rasio yang benar, tetapi cobalah satu bagian espresso dengan empat bagian air untuk memulai, dan tambahkan lebih banyak jika Anda mau (source : The Coffee Obsession Book) 🍓Saya bikin ini udah sebulan yg lalu tapi masih kesimpen di draft. Jaman masih nyoba kopi tanpa gula/susu. Kalo skr mah hayuk aja 😁✌ #cookpadcommunity_surabaya #devalesha_drink

1 gelas
Puding Buah

Puding Buah

10 porsi
1 Jam
Es Kopi Soda

Es Kopi Soda

Suami termasuk penggemar kopi dan tanpa sengaja sih saya ketularan. Awal² cuma kopi kemasan, lalu kopi instan, nyobain kopi hitam tapi nunggu ampas yg bener2 turun baru diminum... Hahaha... Tapi lebih suka kopi yg ga pake ampas, krn gak harus nunggu lama sampe kopi dingin baru bisa diminum... 🤭😅 Tapi skrg paling sering ditambah creamer sm susu, biar kyk dicafe²... trus ada lagi nih yg sering saya beli kalo ke supermarket, kopi Soda. 🤭🤭 Naaaah pas liat resep minuman ini penasaran kira² kalo bikin sendiri rasanya gimana... Diresepnya mba @arindra_9 gulanya pakai gula aren... Rasanya unik krn pakai gula aren... Next time mau coba buat lagi pakai gula biasa... 🥰🥰🥰 Nambah 1 lg nih resep minuman ... ♥️ Source : @arindra_9 Link resep asli : https://cookpad.com/id/resep/15853379?invite_token=gTpOQq #olahankopiwongkito #TiketGoldenBatikApron #cookpadcommunity_palembang #cookpadcommunity_id #cookpad_id

2 orang
5 Menit
Banana Pancake - Resep Sarapan Sederhana

Banana Pancake - Resep Sarapan Sederhana

Ketika lapar dipagi hari melanda, dan hanya ada bahan-bahan seadanya, maka marilah kita mencoba, membuat resep sarapan sederhana. Aseekkkk...

2 porsi
20 menit
Es Kopi Gula Aren Jamaica

Es Kopi Gula Aren Jamaica

Penasaran aja sama rasa kopi pahit yg dibikin jadi es. Kalau ditambah gula aren pasti enak. Ternyata gak kecewa, selain simple juga bisa pake kopi bubuk. Aman di lambung. 😍 #KopiKekinian #TiketGoldenBatikApron #PotBerbisik_SerbaKopi

1 - 2 orang
5 menit
Double Chocolate Pudding

Double Chocolate Pudding

Masih edisi Cocomtang plesiran ke Surabaya. Kali ini recook resepnya mbak @miss_yurie. Resep simpel tapi lezat 💙 Resep Asli : https://cookpad.com/id/resep/15109522?invite_token=8pnaa4 #Cemilan_MamaBirru #CookiesPlesiran_AyoRek #CookpadCommunity_Tangerang

1 loyaang
30 menit
Es lilin coffee susu

Es lilin coffee susu

Source @cook_14155717 #TiketGoldenBatikApron

Puding mozaik

Puding mozaik

Bikin ini udah lama banget, sengaja belom upload soalnya blm bikin lagi dan foto yg bentuknya masih utuh. Itu dulu bikin, begitu udah set langsung dicemil sama krucil. Rencana bikin lg tp koq lg males. Nah, pas ada bahan ya bikin lagi lah. Sekalian buat setoran buat golden batik apron #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Malang